Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hotel Ritz-Carlton Sediakan Aplikasi iPhone dan Android

Kompas.com - 14/05/2012, 15:08 WIB
R. Adhi Kusumaputra

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Anda pelanggan setia Ritz-Carlton? Jangan lupa unduh aplikasi selular Ritz-Carlton yang memberikan pelayanan pencarian hotel dan pemesanan kamar.

Dengan menggunakan Ritz-Carlton App pada iPhone ataupun android smartphone, para tamu dapat merasakan pengalaman luar biasa lebih dari sekadar pengalaman bermalam. Untuk mengakses Presidential Tips, para tamu dapat menggunakan fitur QR Code (Quick Response Code) pada saat mereka tiba di hotel.

Pengalaman lewat QR Code dimulai di 20 properti sebagai proyek percontohan. Contohnya, di The Ritz-Carlton, Kapalua, para tamu dapat berpartisipasi dalam Cultural Art Tour yang dipandu oleh QR code yang memungkinkan mereka mengetahui lebih lanjut akan koleksi seni yang terdapat di hotel. Di The Ritz-Carlton, Hong Kong, para tamu akan dapat mempelajari tentang wine pairing.

Di The Ritz-Carlton, Berlin, anak-anak akan dapat mengikuti petualangan digital scavenger hunt via QR code yang akan memberikan mereka petunjuk pada setiap pemberhentian. Di The Ritz-Carlton New York, Battery Park, pada perayaan ulang tahun hotel yang ke-10, cocktail
akan dihidangkan di atas linen yang dapat dibawa pulang berisi resep yang terdeteksi via QR code.

Teknologi GPS pada aplikasi juga memungkinkan untuk pendeteksian lokasi begitu tamu tiba di The Ritz-Carlton dan memberikan informasi khusus mengenai area serta penawaran khusus yang berlaku pada saat itu.

Cukup dengan sentuhan satu jari, para tamu dapat mempelajari tentang budaya dan kebiasaan daerah setempat, concierge tips serta koleksi benda-benda seni yang ada di hotel. Aplikasi Ritz-Carlton juga mengintegrasikan The Ritz-Carlton World Concierge global recommendations dari Four Square yang diperoleh dari para concierge di seluruh dunia.

Terdapat pula fitur kalender aktivitas yang memungkinkan tamu untuk dapat mengikuti seluruh program menarik yang ada di properti seperti wine tasting ataupun kegiatan untuk anak-anak. Dan bila mereka menghendaki reminder, mereka dapat dengan mudah menggunakan push notifications langsung ke mailbox di aplikasi.

Berbagai kegiatan mulai dari mencari properti, mencari pilihan ataupun pemesanan ke seluruh properti Ritz-Carlton di seluruh dunia hingga mengatur Ritz-Carlton rewards point dengan cara yang mudah, dapat dilakukan lewat fitur pintar Ritz-Carlton App yang dapat diunduh lewat www.ritzcarlton.com/app di seluruh dunia. Nah, Anda tertarik?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cek, Ini Daftar Lowongan Kerja BUMN 2024 yang Masih Tersedia

Cek, Ini Daftar Lowongan Kerja BUMN 2024 yang Masih Tersedia

Whats New
Rincian Harga Emas Hari Ini di Pegadaian 29 Maret 2024

Rincian Harga Emas Hari Ini di Pegadaian 29 Maret 2024

Spend Smart
Kecelakaan Beruntun di GT Halim Diduga gara-gara Truk ODOL, Kemenhub Tunggu Investigasi KNKT

Kecelakaan Beruntun di GT Halim Diduga gara-gara Truk ODOL, Kemenhub Tunggu Investigasi KNKT

Whats New
Indef: Banjir Barang Impor Harga Murah Bukan Karena TikTok Shop, tapi...

Indef: Banjir Barang Impor Harga Murah Bukan Karena TikTok Shop, tapi...

Whats New
Emiten Menara TBIG Catat Pendapatan Rp 6,6 Triliun Sepanjang 2023

Emiten Menara TBIG Catat Pendapatan Rp 6,6 Triliun Sepanjang 2023

Whats New
LKPP: Nilai Transaksi Pemerintah di e-Katalog Capai Rp 196,7 Triliun Sepanjang 2023

LKPP: Nilai Transaksi Pemerintah di e-Katalog Capai Rp 196,7 Triliun Sepanjang 2023

Whats New
?[POPULER MONEY] Kasus Korupsi Timah Seret Harvey Moeis | Pakaian Bekas Impor Marak Lagi

?[POPULER MONEY] Kasus Korupsi Timah Seret Harvey Moeis | Pakaian Bekas Impor Marak Lagi

Whats New
Kemenhub Fasilitasi Pemulangan Jenazah ABK Indonesia yang Tenggelam di Perairan Jepang

Kemenhub Fasilitasi Pemulangan Jenazah ABK Indonesia yang Tenggelam di Perairan Jepang

Whats New
Apa Pengaruh Kebijakan The Fed terhadap Indonesia?

Apa Pengaruh Kebijakan The Fed terhadap Indonesia?

Whats New
Gandeng Telkom Indonesia, LKPP Resmi Rilis E-Katalog Versi 6

Gandeng Telkom Indonesia, LKPP Resmi Rilis E-Katalog Versi 6

Whats New
Ekonomi China Diprediksi Menguat pada Maret 2024, tetapi...

Ekonomi China Diprediksi Menguat pada Maret 2024, tetapi...

Whats New
Berbagi Saat Ramadhan, Mandiri Group Berikan Santunan untuk 57.000 Anak Yatim dan Duafa

Berbagi Saat Ramadhan, Mandiri Group Berikan Santunan untuk 57.000 Anak Yatim dan Duafa

Whats New
Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Whats New
Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Whats New
Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Work Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com