Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Tips agar Bisnis Makin Berkembang dari Waktu ke Waktu

Kompas.com - 29/03/2018, 15:46 WIB
Aprillia Ika

Editor

KOMPAS.com - Arus perkembangan bisnis mengalami peningkatan yang cukup tajam saat ini. Kondisi ini diibaratkan “mati satu tumbuh seribu”. Saat satu bisnis mengalami kebangkrutan, bisnis yang bergerak di bidang yang sama mulai bermunculan ke permukaan.

Perkembangan di dunia bisnis harusnya disambut dengan baik karena secara tidak langsung akan memperluas lapangan pekerjaan di tanah air. Di sisi lain, cadangan kas negara juga akan bertambah.

Namun, para pebisnis sering kali menjadi takut karena perkembangan bisnis menimbulkan persaingan yang cukup ketat, terutama untuk bisnis yang bergerak di bidang yang sama.

Ada kalanya bisnis juga menjadi stuck alias terhenti secara tiba-tiba. Agar bisnis makin berkembang, lakukan tips-tips berikut ini.

Baca juga : Tips Bisnis Di Tahun Monyet Api

1. Melakukan Pengukuran Kinerja Setiap Tahun

Perkembangan bisnis dapat diketahui dengan cara menilai bisnis secara keseluruhan. Mulai dari unit manajemen, produksi, keuangan, hingga pemasaran. Semuanya harus dikoreksi secara menyeluruh untuk mengetahui ukuran kinerja yang sudah dilakukan selama periode tertentu.

Penilaian atau pengukuran kinerja bisa dijadikan sebagai pedoman untuk memperbaiki performa perusahaan di masa yang akan datang. Dengan begitu, grafik pertumbuhan perusahaan bergerak ke arah positif setiap tahun.

2. Membentuk Tim Kerja yang Baik

Di balik bisnis yang sukses, terdapat pelaku bisnis yang sukses pula. Para pelaku bisnis tidak hanya manajer atau CEO, tapi juga para karyawan. Pertumbuhan bisnis dimotori kedua belah pihak yang memiliki aspek kerja yang berbeda-beda.

Meskipun manajer dan karyawan memiliki jenjang karier yang berbeda, keduanya harus mampu bekerja secara tim untuk menciptakan keserasian kerja.

Baca juga : Sukses Berbisnis Pisang Goreng Madu, Bu Nanik Umrahkan Para Pegawainya

 

Jangan ragu untuk memberikan pelatihan dan introduksi kepada para karyawan sebelum memulai tugas. Jadilah sosok pemimpin yang bijak dan bersahabat untuk menciptakan harmonisasi dalam sebuah tim.

3. Memproduksi Produk yang Berkualitas

Tidak dapat dimungkiri, kualitas produk menjadi komponen penting dalam perkembangan bisnis. Inilah sebabnya kenapa sebuah bisnis harus mampu memproduksi produk yang berkualitas untuk dijual kepada para konsumen.

Kenapa kualitas produk begitu penting? Sebab kualitas sangat menentukan umur ekonomis sebuah produk. Apabila produknya berkualitas, produk tersebut otomatis lebih awet dan tahan lama. Kualitas produk pun semakin dibutuhkan pada era modern agar produk mampu bersaing dengan produk lain.

4. Memperluas Jaringan Bisnis

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hartadinata Abadi Bakal Tebar Dividen Rp 15 Per Saham

Hartadinata Abadi Bakal Tebar Dividen Rp 15 Per Saham

Whats New
Penjelasan DHL soal Beli Sepatu Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31 Juta

Penjelasan DHL soal Beli Sepatu Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31 Juta

Whats New
Stok Lampu Bisa Langka gara-gara Implementasi Permendag 36/2023

Stok Lampu Bisa Langka gara-gara Implementasi Permendag 36/2023

Whats New
IHSG Ditutup Naik 63 Poin, Rupiah Menguat di Bawah Level 16.200

IHSG Ditutup Naik 63 Poin, Rupiah Menguat di Bawah Level 16.200

Whats New
Jam Operasional Pegadaian Senin-Kamis, Jumat, dan Sabtu Terbaru

Jam Operasional Pegadaian Senin-Kamis, Jumat, dan Sabtu Terbaru

Whats New
Bos BI Optimistis Rupiah Bakal Kembali di Bawah Rp 16.000 Per Dollar AS

Bos BI Optimistis Rupiah Bakal Kembali di Bawah Rp 16.000 Per Dollar AS

Whats New
Mendag Ungkap Penyebab Harga Bawang Merah Tembus Rp 80.000 Per Kilogram

Mendag Ungkap Penyebab Harga Bawang Merah Tembus Rp 80.000 Per Kilogram

Whats New
Hadapi Tantangan Perubahan Iklim, Kementan Gencarkan Pompanisasi hingga Percepat Tanam Padi

Hadapi Tantangan Perubahan Iklim, Kementan Gencarkan Pompanisasi hingga Percepat Tanam Padi

Whats New
Panen Ganda Kelapa Sawit dan Padi Gogo, Program PSR dan Kesatria Untungkan Petani

Panen Ganda Kelapa Sawit dan Padi Gogo, Program PSR dan Kesatria Untungkan Petani

Whats New
Alasan BI Menaikkan Suku Bunga Acuan Jadi 6,25 Persen

Alasan BI Menaikkan Suku Bunga Acuan Jadi 6,25 Persen

Whats New
Cara dan Syarat Gadai Sertifikat Rumah di Pegadaian

Cara dan Syarat Gadai Sertifikat Rumah di Pegadaian

Earn Smart
Cara dan Syarat Gadai HP di Pegadaian, Plus Bunga dan Biaya Adminnya

Cara dan Syarat Gadai HP di Pegadaian, Plus Bunga dan Biaya Adminnya

Earn Smart
Peringati Hari Konsumen Nasional, Mendag Ingatkan Pengusaha Jangan Curang jika Mau Maju

Peringati Hari Konsumen Nasional, Mendag Ingatkan Pengusaha Jangan Curang jika Mau Maju

Whats New
United Tractors Bagi Dividen Rp 8,2 Triliun, Simak Jadwalnya

United Tractors Bagi Dividen Rp 8,2 Triliun, Simak Jadwalnya

Whats New
Kunjungan ke Indonesia, Tim Bola Voli Red Sparks Eksplor Jakarta bersama Bank DKI dan JXB

Kunjungan ke Indonesia, Tim Bola Voli Red Sparks Eksplor Jakarta bersama Bank DKI dan JXB

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com