Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

BNI Salurkan KUR ke UMKM Sektor Migas di Semarang

Penyaluran pembiayaan berupa modal kerja Kredit Usaha Rakyat (KUR) kepada pemilik pangkalan gas elpiji diserahkan secara simbolis oleh CEO BNI Kanwil Semarang Eben Eser Nainggolan.

Eben menyampaikan, BNI berkomitmen penuh untuk mendukung pembiayaan kepada para pelaku usaha kecil dalam penambahan modal usaha dan memberikan kemudahan dalam mengakses layanan transaksi keuangan melalui pola kerja sama keagenan BNI46.

Agen pangkalan dapat dengan mudah melakukan pemesanan dan pembayaran kepada agen BNI46 melalui SMS Banking. Adapun pihak agen akan mendapatkan laporan rekonsiliasi pencatatan transaksi secara otomatis dan real time dan rekapitulasi bulanan yang lebih akurat.

“BNI siap memberikan jasa layanan perbankan melalui channel BNI ke segenap pelaku usaha migas yang tersebar di seluruh Indonesia,” ujar Eben dalam keterangan resmi, Minggu (10/9/2017).

Eben juga menambahkan bahwa dengan kerja sama ini, BNI ke depannya turut mendukung program pemerintah dalam penyaluran subsidi gas LPG 3 kilogram dengan Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) oleh Kementrian Sosial.

Dengan demikian, masyarakat penerima bantuan dengan mudah dapat memanfaatkan keberadaan Agen46 BNI yang tersebar di berbagai pelosok desa dan kelurahan.

Dalam 3 tahun terakhir, BNI Kanwil Semarang telah menyalurkan kredit KUR sebesar Rp 1,7 miliar kepada 7.909 debitur.

https://ekonomi.kompas.com/read/2017/09/10/221322826/bni-salurkan-kur-ke-umkm-sektor-migas-di-semarang

Terkini Lainnya

Kemenhub Fasilitasi Pemulangan Jenazah ABK Indonesia yang Tenggelam di Perairan Jepang

Kemenhub Fasilitasi Pemulangan Jenazah ABK Indonesia yang Tenggelam di Perairan Jepang

Whats New
Apa Pengaruh Kebijakan The Fed terhadap Indonesia?

Apa Pengaruh Kebijakan The Fed terhadap Indonesia?

Whats New
Gandeng Telkom Indonesia, LKPP Resmi Rilis E-Katalog Versi 6

Gandeng Telkom Indonesia, LKPP Resmi Rilis E-Katalog Versi 6

Whats New
Ekonomi China Diprediksi Menguat pada Maret 2024, tetapi...

Ekonomi China Diprediksi Menguat pada Maret 2024, tetapi...

Whats New
Berbagi Saat Ramadhan, Mandiri Group Berikan Santunan untuk 57.000 Anak Yatim dan Duafa

Berbagi Saat Ramadhan, Mandiri Group Berikan Santunan untuk 57.000 Anak Yatim dan Duafa

Whats New
Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Whats New
Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Whats New
Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Work Smart
Kehabisan Tiket Kereta Api? Coba Fitur Ini

Kehabisan Tiket Kereta Api? Coba Fitur Ini

Whats New
Badan Bank Tanah Siapkan Lahan 1.873 Hektar untuk Reforma Agraria

Badan Bank Tanah Siapkan Lahan 1.873 Hektar untuk Reforma Agraria

Whats New
Dukung Pembangunan Nasional, Pelindo Terminal Petikemas Setor Rp 1,51 Triliun kepada Negara

Dukung Pembangunan Nasional, Pelindo Terminal Petikemas Setor Rp 1,51 Triliun kepada Negara

Whats New
Komersialisasi Gas di Indonesia Lebih Menantang Ketimbang Minyak, Ini Penjelasan SKK Migas

Komersialisasi Gas di Indonesia Lebih Menantang Ketimbang Minyak, Ini Penjelasan SKK Migas

Whats New
Mulai Mei 2024, Dana Perkebunan Sawit Rakyat Naik Jadi Rp 60 Juta Per Hektar

Mulai Mei 2024, Dana Perkebunan Sawit Rakyat Naik Jadi Rp 60 Juta Per Hektar

Whats New
KA Argo Bromo Anggrek Pakai Kereta Eksekutif New Generation per 29 Maret

KA Argo Bromo Anggrek Pakai Kereta Eksekutif New Generation per 29 Maret

Whats New
Mudik Lebaran 2024, Bocoran BPJT: Ada Diskon Tarif Tol Maksimal 20 Persen

Mudik Lebaran 2024, Bocoran BPJT: Ada Diskon Tarif Tol Maksimal 20 Persen

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke