Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jalur KRL Bekasi - Cikarang Dukung Proyek Kereta Semi Cepat Jakarta-Surabaya

Wakil Duta Besar untuk indonesia, Kozo Honsei mengatakan, proyek kereta semi cepat Jakarta-Surabaya akan melewati jalur lintas utara Jawa termasuk jalur KRL Cikarang.

(Baca: Operasional KRL Sampai Cikarang Dipastikan Mulai 8 Oktober 2017)

"Jalur perlintasan Jakarta-Surabaya itu kira-kira sepanjang 730 kilometer. Proyek KRL ini sangat penting untuk dukung proyek kereta semi cepat," ujar Kozo saat peresmian operasi KRL Lintas Bekasi-Cikarang, di Bekasi, Sabtu (7/10/2017). 

Kozo menyampaikan, jalur KRL sampai Cikarang juga dapat mempercepat mobilitas masyarakat Cikarang untuk menuju pusat bisnis di Jakarta. 

"Kami sangat senang pembangunan stasiun dan pengoperasian KRL menggunakan dana Jepang. Dengan danai proyek elektrifikasi Bekasi-Cikarang, memungkinkan waktu tempuh Jakarta-Cikarang kurang lebih 1 Jam," jelas dia.

"Kita harap bantuan seperti ini dapat berikan manfaat yang signifikan kepada masyarakat," kata Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi.

Budi Karya Sumadi meresmikan pengoperasian Stasiun Bekasi Timur dan pengoperasian KRL Lintas Bekasi-Cikarang. Dalam sambutannya, Budi mengatakan bahwa pengoperasian Stasiun Bekasi Timur dan pengoperasian KRL Lintas Bekasi-Cikarang akan memudahkan warga Cikarang yang ingin menuju ke Jakarta.

Pembangunan prasarana perkeretaapian lintas Bekasi-Cikarang adalah hasil kerja sama Pemerintah Indonesia dengan Pemerintah Jepang melalui kontrak Paket B1 untuk pekerjaan Elektrifikasi lintas Bekasi – Cikarang yang ditandatangani pada tahun 2012, dengan nilai kontrak sebesar Rp 2,3 triliun. 

https://ekonomi.kompas.com/read/2017/10/07/210520426/jalur-krl-bekasi-cikarang-dukung-proyek-kereta-semi-cepat-jakarta-surabaya

Terkini Lainnya

KA Argo Bromo Anggrek Pakai Kereta Eksekutif New Generation per 29 Maret

KA Argo Bromo Anggrek Pakai Kereta Eksekutif New Generation per 29 Maret

Whats New
Mudik Lebaran 2024, Bocoran BPJT: Ada Diskon Tarif Tol Maksimal 20 Persen

Mudik Lebaran 2024, Bocoran BPJT: Ada Diskon Tarif Tol Maksimal 20 Persen

Whats New
Jumlah Investor Kripto RI Capai 19 Juta, Pasar Kripto Nasional Dinilai Semakin Matang

Jumlah Investor Kripto RI Capai 19 Juta, Pasar Kripto Nasional Dinilai Semakin Matang

Whats New
Libur Lebaran, Injourney Proyeksi Jumlah Penumpang Pesawat Capai 7,9 Juta Orang

Libur Lebaran, Injourney Proyeksi Jumlah Penumpang Pesawat Capai 7,9 Juta Orang

Whats New
Program Peremajaan Sawit Rakyat Tidak Pernah Capai Target

Program Peremajaan Sawit Rakyat Tidak Pernah Capai Target

Whats New
Cara Cetak Kartu NPWP Hilang atau Rusak Antiribet

Cara Cetak Kartu NPWP Hilang atau Rusak Antiribet

Whats New
Produsen Cetakan Sarung Tangan Genjot Produksi Tahun Ini

Produsen Cetakan Sarung Tangan Genjot Produksi Tahun Ini

Rilis
IHSG Melemah Tinggalkan Level 7.300, Rupiah Naik Tipis

IHSG Melemah Tinggalkan Level 7.300, Rupiah Naik Tipis

Whats New
Sempat Ditutup Sementara, Bandara Minangkabau Sudah Kembali Beroperasi

Sempat Ditutup Sementara, Bandara Minangkabau Sudah Kembali Beroperasi

Whats New
Sudah Salurkan Rp 75 Triliun, BI: Orang Siap-siap Mudik, Sudah Bawa Uang Baru

Sudah Salurkan Rp 75 Triliun, BI: Orang Siap-siap Mudik, Sudah Bawa Uang Baru

Whats New
Harga Naik Selama Ramadhan 2024, Begini Cara Ritel Mendapat Keuntungan

Harga Naik Selama Ramadhan 2024, Begini Cara Ritel Mendapat Keuntungan

Whats New
Mentan Amran Serahkan Rp 54 Triliun untuk Pupuk Bersubsidi, Jadi Catatan Sejarah bagi Indonesia

Mentan Amran Serahkan Rp 54 Triliun untuk Pupuk Bersubsidi, Jadi Catatan Sejarah bagi Indonesia

Whats New
Kasus Korupsi PT Timah: Lahan Dikuasai BUMN, tapi Ditambang Swasta Secara Ilegal

Kasus Korupsi PT Timah: Lahan Dikuasai BUMN, tapi Ditambang Swasta Secara Ilegal

Whats New
4 Tips Mengelola THR agar Tak Numpang Lewat

4 Tips Mengelola THR agar Tak Numpang Lewat

Spend Smart
Kasus Korupsi Timah Seret Harvey Moeis, Stafsus Erick Thohir: Kasus yang Sudah Sangat Lama...

Kasus Korupsi Timah Seret Harvey Moeis, Stafsus Erick Thohir: Kasus yang Sudah Sangat Lama...

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke