Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Indonesia Peringkat 2 Negara Terbaik untuk Investasi di Dunia

Untuk menyusun peringkat negara terbaik tersebut, US News hanya fokus pada 8 dari 65 atribut, yakni kewirausahaan, stabilitas ekonomi, lingkungan pajak yang baik, inovasi, tenaga kerja terampil, keahlian teknologi, dinamis, dan korupsi. Peringkat disusun berdasarkan hasil survei terhadap 6.000 responden.

Mereka adalah pembuat kebijakan di dunia usaha di seluruh dunia. Yang membanggakan, Indonesia berada pada peringkat 2 dari 20 negara terbaik untuk investasi di dunia.

Mengutip Business Insider, Selasa (6/3/2018), berikut ini adalah 10 besar negara terbaik untuk investasi di dunia.

1. Filipina

Populasi: 103,3 juta jiwa

Total PDB: 304,9 miliar dollar AS

Pertumbuhan ekonomi: 6,9 persen

2. Indonesia 


Populasi: 261,1 juta jiwa

Total PDB: 932,3 miliar dollar AS

Pertumbuhan ekonomi: 5 persen


3. Polandia

Populasi: 37,9 juta jiwa

Total PDB: 469,5 miliar dollar AS

Pertumbuhan ekonomi: 2,9 persen

4. Malaysia

Populasi: 31,2 juta jiwa

Total PDB: 296,4 miliar dollar AS

Pertumbuhan ekonomi: 4,2 persen

5. Singapura

Populasi: 5,6 juta jiwa

Total PDB: 297 miliar dollar AS

Pertumbuhan ekonomi: 2 persen

6. Australia

Populasi: 24,1 juta jiwa

Total PDB: 1,2 triliun dollar AS

Pertumbuhan ekonomi: 2,8 persen

7. Spanyol

Populasi: 46,4 juta jiwa

Total PDB: 1,2 triliun dollar AS

Pertumbuhan ekonomi: 3,3 persen

8. Thailand

Populasi: 68,9 juta jiwa

Total PDB: 406,8 miliar dollar AS

Pertumbuhan ekonomi: 3,2 persen

9. India

Populasi: 1,3 miliar jiwa

Total PDB: 2,3 triliun dollar AS

Pertumbuhan ekonomi: 7,1 persen

10. Oman

Populasi: 4,4 juta jiwa

Total PDB: 66,3 miliar dollar AS

Pertumbuhan ekonomi: 0,1 persen

https://ekonomi.kompas.com/read/2018/03/06/082703426/indonesia-peringkat-2-negara-terbaik-untuk-investasi-di-dunia

Terkini Lainnya

Rincian Lengkap Harga Emas 19 April 2024 di Pegadaian

Rincian Lengkap Harga Emas 19 April 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Kembali Tertekan, Nilai Tukar Rupiah Dekati Rp 16.300 per Dollar AS

Kembali Tertekan, Nilai Tukar Rupiah Dekati Rp 16.300 per Dollar AS

Whats New
Gencar Ekspansi, BUAH Bangun Cold Storage di Samarinda dan Pekanbaru

Gencar Ekspansi, BUAH Bangun Cold Storage di Samarinda dan Pekanbaru

Whats New
Harga Jagung Anjlok: Rombak Kelembagaan Rantai Pasok Pertanian

Harga Jagung Anjlok: Rombak Kelembagaan Rantai Pasok Pertanian

Whats New
Bandara Internasional Soekarno-Hatta Peringkat 28 Bandara Terbaik di Dunia

Bandara Internasional Soekarno-Hatta Peringkat 28 Bandara Terbaik di Dunia

Whats New
IHSG Ambles 1,07 Persen, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.266 Per Dollar AS

IHSG Ambles 1,07 Persen, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.266 Per Dollar AS

Whats New
Buka Asia Business Council's 2024, Airlangga Tegaskan Komitmen Indonesia Percepat Pembangunan Ekonomi

Buka Asia Business Council's 2024, Airlangga Tegaskan Komitmen Indonesia Percepat Pembangunan Ekonomi

Whats New
Voucher Digital Pizza Hut Kini Tersedia di Ultra Voucher

Voucher Digital Pizza Hut Kini Tersedia di Ultra Voucher

Spend Smart
Harga Bahan Pokok Jumat 19 April 2024, Harga Cabai Rawit Merah Naik

Harga Bahan Pokok Jumat 19 April 2024, Harga Cabai Rawit Merah Naik

Whats New
Detail Harga Emas Antam Jumat 19 April 2024, Naik Rp 10.000

Detail Harga Emas Antam Jumat 19 April 2024, Naik Rp 10.000

Earn Smart
Chandra Asri Group Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Perum Jasa Tirta II untuk Kebutuhan EBT di Pabrik

Chandra Asri Group Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Perum Jasa Tirta II untuk Kebutuhan EBT di Pabrik

Whats New
IHSG Bakal Lanjut Menguat? Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

IHSG Bakal Lanjut Menguat? Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

Earn Smart
Perkenalkan Produk Lokal, BNI Gelar Pameran UMKM di Singapura

Perkenalkan Produk Lokal, BNI Gelar Pameran UMKM di Singapura

Whats New
Harga Emas Dunia Terus Menguat di Tengah Ketegangan Konflik Iran dan Israel

Harga Emas Dunia Terus Menguat di Tengah Ketegangan Konflik Iran dan Israel

Whats New
Menko Airlangga Ingin Pedagang Ritel Berdaya, Tak Kalah Saling dengan Toko Modern

Menko Airlangga Ingin Pedagang Ritel Berdaya, Tak Kalah Saling dengan Toko Modern

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke