Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hampir 100 Persen ATM BCA Siap "Support" GPN

BCA telah meluncurkan kartu debit yang dilengkapi logo GPN dan teknologi chip pada April 2018. Tahun ini, BCA menargetkan dua juta kartu debit BCA berlogo Garuda dapat diterbitkan.

"Untuk support system, BCA menghidupkan hampir 99 persen ATM-nya siap terima GPN bank mana pun," ujar Direktur BCA Santoso saat rapat dengar pendapat dengan Komisi XI DPR RI, Selasa (5/6/2018).

(Baca: Kenapa Harus Ada GPN? Ini Penjelasan BCA)

Santoso mengatakan, pihaknya tidak membedakan bank mana pun untuk bisa menggunakan ATM dan electronic data capture (EDC) BCA.

"17.600 ATM dan 460.000 EDC sudah siap menerima GPN," kata dia.

Efisiensi

Dengan interkoneksi dan interoperabilitas yang dihadirkan GPN, maka mesin ATM dan EDC BCA bisa digunakan nasabah bank mana pun di Indonesia.

Manfaat lainnya, pedagang bisa melakukan efisiensi karena tidak perlu lagi menyediakan banyak mesin EDC di mesin kasir.

Dengan kartu berlogo GPN, nasabah bisa bertransaksi dengan mesin EDC bank mana pun. Selain itu, biaya transaksi bakal lebih murah karena pemrosesan transaksi dilakukan di dalam negeri dan oleh lembaga switching domestik.

(Baca: Biaya Transfer Lebih Murah, Nasabah Diimbau Ganti Kartu Debit Berlogo GPN)

Santoso mengatakan, implementasi kartu berlogo GPN dilakukan bertahap.

Kartu tersebut bisa digunakan selayaknya kartu debit yang bisa digunakan untuk tarik tunai, cek saldo, hingga pembayaran merchant. Namun, GPN belum tersedia untuk produk kartu kredit.

"Kartu kredit belum termasuk diatur, tapi BI rencanakan tahun depan kartu kredit juga diregulasi," kata Santoso.

https://ekonomi.kompas.com/read/2018/06/05/201248526/hampir-100-persen-atm-bca-siap-support-gpn

Terkini Lainnya

Kemenhub Fasilitasi Pemulangan Jenazah ABK Indonesia yang Tenggelam di Perairan Jepang

Kemenhub Fasilitasi Pemulangan Jenazah ABK Indonesia yang Tenggelam di Perairan Jepang

Whats New
Apa Pengaruh Kebijakan The Fed terhadap Indonesia?

Apa Pengaruh Kebijakan The Fed terhadap Indonesia?

Whats New
Gandeng Telkom Indonesia, LKPP Resmi Rilis E-Katalog Versi 6

Gandeng Telkom Indonesia, LKPP Resmi Rilis E-Katalog Versi 6

Whats New
Ekonomi China Diprediksi Menguat pada Maret 2024, tetapi...

Ekonomi China Diprediksi Menguat pada Maret 2024, tetapi...

Whats New
Berbagi Saat Ramadhan, Mandiri Group Berikan Santunan untuk 57.000 Anak Yatim dan Duafa

Berbagi Saat Ramadhan, Mandiri Group Berikan Santunan untuk 57.000 Anak Yatim dan Duafa

Whats New
Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Whats New
Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Whats New
Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Work Smart
Kehabisan Tiket Kereta Api? Coba Fitur Ini

Kehabisan Tiket Kereta Api? Coba Fitur Ini

Whats New
Badan Bank Tanah Siapkan Lahan 1.873 Hektar untuk Reforma Agraria

Badan Bank Tanah Siapkan Lahan 1.873 Hektar untuk Reforma Agraria

Whats New
Dukung Pembangunan Nasional, Pelindo Terminal Petikemas Setor Rp 1,51 Triliun kepada Negara

Dukung Pembangunan Nasional, Pelindo Terminal Petikemas Setor Rp 1,51 Triliun kepada Negara

Whats New
Komersialisasi Gas di Indonesia Lebih Menantang Ketimbang Minyak, Ini Penjelasan SKK Migas

Komersialisasi Gas di Indonesia Lebih Menantang Ketimbang Minyak, Ini Penjelasan SKK Migas

Whats New
Mulai Mei 2024, Dana Perkebunan Sawit Rakyat Naik Jadi Rp 60 Juta Per Hektar

Mulai Mei 2024, Dana Perkebunan Sawit Rakyat Naik Jadi Rp 60 Juta Per Hektar

Whats New
KA Argo Bromo Anggrek Pakai Kereta Eksekutif New Generation per 29 Maret

KA Argo Bromo Anggrek Pakai Kereta Eksekutif New Generation per 29 Maret

Whats New
Mudik Lebaran 2024, Bocoran BPJT: Ada Diskon Tarif Tol Maksimal 20 Persen

Mudik Lebaran 2024, Bocoran BPJT: Ada Diskon Tarif Tol Maksimal 20 Persen

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke