Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Milenial, Mulai Sisihkan 10 Persen Gajimu untuk Investasi!

Founder dan Chief Executive Officer (CEO) Finex Consulting Ferry Chandra Gunawan mengatakan, ada sekitar 80 juta milenial yang saat ini produktif menghasilkan uang.

"Milenial bisa menyisihkan uang 10 persen pe rbulan sebagai investasi," kata Ferry di Jakarta, Senin (21/1/2019).

Ferry mengatakan, ada dua cara untuk menghasilkan uang, yakni menghasilkan uang tanpa uang dan menghasilkan uang dengan uang.

Menghasilkan uang tanpa uang maksudnya adalah memiliki kerjaan yang produktif. Sementara menghasilkan uang dengan uang yakni dengan menggunakan uang mereka untuk menambah uang tersebut melalui investasi.

Ferry mengatakan, investasi bukan hal yang sulit jika ada kemauan di diri masing-masing.

"Kita kan bekerja. Di waktu tersebut proses akumulasi aset. Tapi ada saatnya kita akan memiliki kemampuan yang lebih rendah ketika masa produktif," kata Ferry.

Ferry mengatakan, investasi bisa menjadi pegangan kita di masa depan. Menurut dia, kebanyakan saat ini orang tidak mau bersabar untuk menanti imbal hasil yang besar.

Menyisihkan 10 persen per bulan diibaratkan sebagai latihan mengangkat beban. Orang yang tak terbiasa latihan beban, tak akan bisa mengangkat beban yang beratnya hingga 10 kilogram.

"Dimulai 10 persen minimum itu sebagai latihan. Kalau dia latihan 10 persen, lambat laun tanpa sadar begitu latihan terus, dia akan membangun kemampuannya," kata Ferry.

https://ekonomi.kompas.com/read/2019/01/22/070800226/milenial-mulai-sisihkan-10-persen-gajimu-untuk-investasi-

Terkini Lainnya

Harga Emas Antam Sabtu 20 April 2024, Naik Rp 2.000 Per Gram

Harga Emas Antam Sabtu 20 April 2024, Naik Rp 2.000 Per Gram

Spend Smart
Ini 6 Kementerian yang Sudah Umumkan Lowongan CPNS 2024

Ini 6 Kementerian yang Sudah Umumkan Lowongan CPNS 2024

Whats New
Rincian Harga Emas Hari Ini di Pegadaian 20 April 2024

Rincian Harga Emas Hari Ini di Pegadaian 20 April 2024

Spend Smart
Harga Bahan Pokok Sabtu 20 April 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Harga Bahan Pokok Sabtu 20 April 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Whats New
Aliran Modal Asing Keluar Rp 21,46 Triliun dari RI Pekan Ini

Aliran Modal Asing Keluar Rp 21,46 Triliun dari RI Pekan Ini

Whats New
Kementerian PUPR Buka 26.319 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Kementerian PUPR Buka 26.319 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Whats New
[POPULER MONEY] Kartu Prakerja Gelombang 66 Dibuka | Luhut dan Menlu China Bahas Kelanjutan Kereta Cepat Sambil Makan Durian

[POPULER MONEY] Kartu Prakerja Gelombang 66 Dibuka | Luhut dan Menlu China Bahas Kelanjutan Kereta Cepat Sambil Makan Durian

Whats New
Ada Konflik di Timur Tengah, RI Cari Alternatif Impor Migas dari Afrika dan Amerika

Ada Konflik di Timur Tengah, RI Cari Alternatif Impor Migas dari Afrika dan Amerika

Whats New
Langkah PAI Jawab Kebutuhan Profesi Aktuaris di Industri Keuangan RI

Langkah PAI Jawab Kebutuhan Profesi Aktuaris di Industri Keuangan RI

Whats New
Akar Masalah BUMN Indofarma Belum Bayar Gaji Karyawan

Akar Masalah BUMN Indofarma Belum Bayar Gaji Karyawan

Whats New
Nestapa BUMN Indofarma, Sudah Disuntik APBN, Masih Rugi

Nestapa BUMN Indofarma, Sudah Disuntik APBN, Masih Rugi

Whats New
Tol Japek II Selatan Diyakini Jadi Solusi Kemacetan di KM 66

Tol Japek II Selatan Diyakini Jadi Solusi Kemacetan di KM 66

Whats New
Punya Gaji Tinggi, Simak Tugas Aktuaris di Industri Keuangan

Punya Gaji Tinggi, Simak Tugas Aktuaris di Industri Keuangan

Whats New
Nasib BUMN Indofarma: Rugi Terus hingga Belum Bayar Gaji Karyawan

Nasib BUMN Indofarma: Rugi Terus hingga Belum Bayar Gaji Karyawan

Whats New
Pembatasan Pembelian Pertalite dan Elpiji 3 Kg Berpotensi Berlaku Juni 2024

Pembatasan Pembelian Pertalite dan Elpiji 3 Kg Berpotensi Berlaku Juni 2024

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke