Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ini Daftar 16 Anggota Baru Indeks Kompas100

Dalam keterangan tertulis di laman resmi BEI, saham-saham yang masuk dalam perhitungan Kompas100 berlaku untuk periode perdagangan Februari sampai dengan Juli 2019.

"Saham-saham ini masuk dalam penghitungan indeks Kompas100 untuk periode perdagangan Februari sampai dengan Juli 2019," ujar Kepala Divisi Operasional Irvan Susandy kepada Kepala Divisi Riset dan Pengembangan Verdi Ikhwan BEI dalam pengumuman bursa, Kamis (24/1/2019).

Adapun berikut 16 saham yang masuk dalam indeks Kompas100 hingga Juli 2019:

1. PT Bank Bukopin Tbk (BBKP)
2. PT Bank Tabungan Pensiunan Nasional Tbk (BTPN)
3. PT Sariguna Primatirta Tbk (CLEO)
4. PT Puradelta Lestari Tbk (DMAS)
5. PT Surya Esa Perkasa Tbk (ESSA)
6. PT Fajar Surya Wisesa Tbk (FASW)
7. PT Indomobil Sukses International Tbk (IMAS)
8. PT Malindo Feedmill Tbk (MAIN)
9. PT Petrosea Tbk (PTRO)
10. PT Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul Tbk (SIDO)
11. PT Siloam International Hospitals Tbk (SILO)
12. PT Salim Ivomas Pratama Tbk (SIMP)
13. PT Samudera Indonesia Tbk (SMDR)
14. PT Selamat Sempurna Tbk (SMSM)
15. PT Tunas Baru Lampung Tbk (TBLA)
16. PT Integra Indocabinet Tbk (WOOD)

Sementara saham-saham yang keluar dari daftar indeks Kompas100 adalah:

1. PT Armidian Karyatama Tbk (ARMY)
2. PT MNC Investama Tbk (BHIT)
3. PT Astrindo Nusantara Infrastruktur Tbk (BIPI)
4. PT Bumi Resources Minerals Tbk (BRMS)
5. PT Eagle High Plantations Tbk (BWPT)
6. PT Kimia Farma Tbk (KAEF)
7. PT KMI Wire & Cable Tbk (KBLI)
8. PT Krakatau Steel Tbk (KRAS)
9. PT Kresna Graha Investama Tbk (KREN)
10. PT Logindo Samudramakmur Tbk (LEAD)
11. PT Mas Murni Indonesia Tbk (MAMI)
12. PT Hanson International Tbk (MYRX)
13. PT Pool Advista Indonesia Tbk (POOL)
14. PT Semen Baturaja Tbk (SMBR)
15. PT Sitara Propertindo Tbk (TARA)
16. PT Trada Alam Minera Tbk (TRAM)

https://ekonomi.kompas.com/read/2019/01/25/203700426/ini-daftar-16-anggota-baru-indeks-kompas100

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke