Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Malam Ini Tiket Lebaran Mulai Dijual, PT KAI Tambah Kapasitas Server

Tiket mudik Lebaran tahun ini sudah bisa dipesan pada Senin (25/2/2019) pukul 00.00 WIB.

“Kita antisipasi (server down) dengan membesarkan sistem bandwidth dua kali lipat jadi 400 Megabytes. Mudah-mudahan enggak ada gangguan. Kemampuan server kita tingkatkan juga,” ujar Direktur Utama PT KAI Edi Sukmoro di Jakarta, Minggu (25/2/2019).

Edi menyebutkan, penambahan kapasitas bandwidth ini dilakukan karena berkaca pada musim mudik Lebaran tahun lalu. Pada saat ini server sempat down lantaran banyaknya calon penumpang yang mengakses KAI Access secara bersamaan.

“Yang paling kita antisipasi saat rush hour mereka itu beli tiket lewat online. Pernah diakses jutaaan malah collapse, maknya kita besarin bandwidthnya,” kata Edi.

Tiket kereta api untuk angkutan lebaran tahun ini sudah bisa dipesan mulai 25 Februari 2019 pukul 00.00 WIB. Pemesanan tiket tersebut bisa dilakukan di semua channel penjualan tiket PT KAI.

Selama angkutan Lebaran 2019, PT KAI akan mengoperasikan 356 kereta api reguler. Selain itu, nantinya juga akan ada 50 kereta api tambahan yang disiapkan. Jumlah tersebut naik 3 persen ketinbang tahun lalu, yakni sebanyak 393 kereta api.

Untuk setiap harinya, KAI hanya menjual tiket untuk musim lebaran sebanyak 247.010.

https://ekonomi.kompas.com/read/2019/02/24/151502126/malam-ini-tiket-lebaran-mulai-dijual-pt-kai-tambah-kapasitas-server

Terkini Lainnya

KA Argo Bromo Anggrek Pakai Kereta Eksekutif New Generation per 29 Maret

KA Argo Bromo Anggrek Pakai Kereta Eksekutif New Generation per 29 Maret

Whats New
Mudik Lebaran 2024, Bocoran BPJT: Ada Diskon Tarif Tol Maksimal 20 Persen

Mudik Lebaran 2024, Bocoran BPJT: Ada Diskon Tarif Tol Maksimal 20 Persen

Whats New
Jumlah Investor Kripto RI Capai 19 Juta, Pasar Kripto Nasional Dinilai Semakin Matang

Jumlah Investor Kripto RI Capai 19 Juta, Pasar Kripto Nasional Dinilai Semakin Matang

Whats New
Libur Lebaran, Injourney Proyeksi Jumlah Penumpang Pesawat Capai 7,9 Juta Orang

Libur Lebaran, Injourney Proyeksi Jumlah Penumpang Pesawat Capai 7,9 Juta Orang

Whats New
Program Peremajaan Sawit Rakyat Tidak Pernah Capai Target

Program Peremajaan Sawit Rakyat Tidak Pernah Capai Target

Whats New
Cara Cetak Kartu NPWP Hilang atau Rusak Antiribet

Cara Cetak Kartu NPWP Hilang atau Rusak Antiribet

Whats New
Produsen Cetakan Sarung Tangan Genjot Produksi Tahun Ini

Produsen Cetakan Sarung Tangan Genjot Produksi Tahun Ini

Rilis
IHSG Melemah Tinggalkan Level 7.300, Rupiah Naik Tipis

IHSG Melemah Tinggalkan Level 7.300, Rupiah Naik Tipis

Whats New
Sempat Ditutup Sementara, Bandara Minangkabau Sudah Kembali Beroperasi

Sempat Ditutup Sementara, Bandara Minangkabau Sudah Kembali Beroperasi

Whats New
Sudah Salurkan Rp 75 Triliun, BI: Orang Siap-siap Mudik, Sudah Bawa Uang Baru

Sudah Salurkan Rp 75 Triliun, BI: Orang Siap-siap Mudik, Sudah Bawa Uang Baru

Whats New
Harga Naik Selama Ramadhan 2024, Begini Cara Ritel Mendapat Keuntungan

Harga Naik Selama Ramadhan 2024, Begini Cara Ritel Mendapat Keuntungan

Whats New
Mentan Amran Serahkan Rp 54 Triliun untuk Pupuk Bersubsidi, Jadi Catatan Sejarah bagi Indonesia

Mentan Amran Serahkan Rp 54 Triliun untuk Pupuk Bersubsidi, Jadi Catatan Sejarah bagi Indonesia

Whats New
Kasus Korupsi PT Timah: Lahan Dikuasai BUMN, tapi Ditambang Swasta Secara Ilegal

Kasus Korupsi PT Timah: Lahan Dikuasai BUMN, tapi Ditambang Swasta Secara Ilegal

Whats New
4 Tips Mengelola THR agar Tak Numpang Lewat

4 Tips Mengelola THR agar Tak Numpang Lewat

Spend Smart
Kasus Korupsi Timah Seret Harvey Moeis, Stafsus Erick Thohir: Kasus yang Sudah Sangat Lama...

Kasus Korupsi Timah Seret Harvey Moeis, Stafsus Erick Thohir: Kasus yang Sudah Sangat Lama...

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke