Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tekanan Diperkirakan Berlanjut

Kompas.com - 23/09/2011, 08:30 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com — Tekanan terhadap rupiah diperkirakan akan berlanjut pada Jumat (23/9/2011) ini. Hal itu tecermin dari kondisi hari Kamis.

Pengamat pasar modal, Yanuar Rizky, mengemukakan, intervensi BI dengan melepas dollar AS kemarin hanya mampu menurunkan pasar uang dollar AS-rupiah pada sesi pagi. "Namun, di sesi 2, rupiah kembali melemah," kata Yanuar.

Kemarin, rupiah yang dibuka pada posisi Rp 8.900 pada perdagangan antarbank sempat menyentuh angka Rp 9.100. Namun, akhirnya ditutup pada posisi Rp 8.760 per dollar AS.

Meski demikian, Bank Indonesia meyakini nilai tukar rupiah terhadap dollar AS akan stabil.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com