Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

TIKI Luncurkan Layanan Jemput Online

Kompas.com - 28/12/2017, 16:15 WIB
Nurandini Alya Sam

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Citra Van Titipan Kilat (TIKI) meluncurkan kembali layanan Jemput Online (Jempol) pada Kamis (28/12/2017) di Jakarta.  

TIKI Jempol merupakan layanan penjemputan barang secara gratis ke tempat pelanggan yang akan mengirimkan paketnya.

Managing Director TIKI Tomy Sofhian mengatakan, layanan ini dapat meningkatkan efisiensi waktu dan tenaga para pelanggan yang menggunakan Jempol, termasuk membantu masyarakat yang memiliki aktivitas atau usaha e-commerce.

Saat ini layanan TIKI Jempol dan semua layanan TIKI lainnya sudah tersedia di situs TIKI dan aplikasi TIKI berbasis Android dan iOS).

Baca juga : Gandeng Citilink, Asphurindo Luncurkan Paket Umrah Rp 16 Jutaan

"Pelanggan TIKI kini dapat merasakan pengalaman baru yaitu dengan meng-klik Jempol di aplikasi TIKI yang beradi di smartphone-nya," ucap Tomy.

Sampai pada bulan November 2017, 6 stations operation yang tersebar di DKI Jakarta sudah  melayani Jempol.

Jaringan perusahaan jasa pengantaran paket ini sudah melayani 98 persen dari 8.259 kode pos yang ada, 88 persen dari 514 kabupaten/kota dan 67 persen dari 82.505 kelurahan/desa.

Untuk tahun 2018, TIKI berencana akan membuka 200 gerai penjualan lagi DKI Jakarta dan sekitar 100 gerai di kota-kota besar lainnya. "Saat inikan kita ada 1.200 gerai, ditargetkan tahun depan bertambah menjadi 1.500 gerai. Penambahan 200 gerai di DKI Jakarta dan 100 gerai di kota-kota besar lainnya," kata Tomy.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Stok Lampu Bisa Langka gara-gara Implementasi Permendag 36/2023

Stok Lampu Bisa Langka gara-gara Implementasi Permendag 36/2023

Whats New
IHSG Ditutup Naik 63 Poin, Rupiah Menguat di Bawah Level 16.200

IHSG Ditutup Naik 63 Poin, Rupiah Menguat di Bawah Level 16.200

Whats New
Jam Operasional Pegadaian Senin-Kamis, Jumat, dan Sabtu Terbaru

Jam Operasional Pegadaian Senin-Kamis, Jumat, dan Sabtu Terbaru

Whats New
Bos BI Optimistis Rupiah Bakal Kembali di Bawah Rp 16.000 Per Dollar AS

Bos BI Optimistis Rupiah Bakal Kembali di Bawah Rp 16.000 Per Dollar AS

Whats New
Mendag Ungkap Penyebab Harga Bawang Merah Tembus Rp 80.000 Per Kilogram

Mendag Ungkap Penyebab Harga Bawang Merah Tembus Rp 80.000 Per Kilogram

Whats New
Hadapi Tantangan Perubahan Iklim, Kementan Gencarkan Pompanisasi hingga Percepat Tanam Padi

Hadapi Tantangan Perubahan Iklim, Kementan Gencarkan Pompanisasi hingga Percepat Tanam Padi

Whats New
Panen Ganda Kelapa Sawit dan Padi Gogo, Program PSR dan Kesatria Untungkan Petani

Panen Ganda Kelapa Sawit dan Padi Gogo, Program PSR dan Kesatria Untungkan Petani

Whats New
Alasan BI Menaikkan Suku Bunga Acuan Jadi 6,25 Persen

Alasan BI Menaikkan Suku Bunga Acuan Jadi 6,25 Persen

Whats New
Cara dan Syarat Gadai Sertifikat Rumah di Pegadaian

Cara dan Syarat Gadai Sertifikat Rumah di Pegadaian

Earn Smart
Cara dan Syarat Gadai HP di Pegadaian, Plus Bunga dan Biaya Adminnya

Cara dan Syarat Gadai HP di Pegadaian, Plus Bunga dan Biaya Adminnya

Earn Smart
Peringati Hari Konsumen Nasional, Mendag Ingatkan Pengusaha Jangan Curang jika Mau Maju

Peringati Hari Konsumen Nasional, Mendag Ingatkan Pengusaha Jangan Curang jika Mau Maju

Whats New
United Tractors Bagi Dividen Rp 8,2 Triliun, Simak Jadwalnya

United Tractors Bagi Dividen Rp 8,2 Triliun, Simak Jadwalnya

Whats New
Kunjungan ke Indonesia, Tim Bola Voli Red Sparks Eksplor Jakarta bersama Bank DKI dan JXB

Kunjungan ke Indonesia, Tim Bola Voli Red Sparks Eksplor Jakarta bersama Bank DKI dan JXB

Whats New
Suku Bunga Acuan Naik Jadi 6,25 Persen, Bos BI: Untuk Memperkuat Stabilitas Rupiah

Suku Bunga Acuan Naik Jadi 6,25 Persen, Bos BI: Untuk Memperkuat Stabilitas Rupiah

Whats New
KEJU Bakal Tebar Dividen, Ini Besarannya

KEJU Bakal Tebar Dividen, Ini Besarannya

Earn Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com