Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Direktur Utama dan Direktur Komersil PT Pupuk Iskandar Muda Diganti

Kompas.com - 03/07/2018, 15:31 WIB
Masriadi ,
Kurniasih Budi

Tim Redaksi


ACEH  UTARA,  KOMPAS.com – Husni Achmad Zaki ditunjuk sebagai Direktur Utama PT Pupuk Iskandar Muda (PT PIM) Aceh Utara dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPS-LB) di Jakarta.

Hasil RUPS-LB mengamanatkan Husni menggantikan direktur sebelumnya Achmad Fadhiel.

Sekretaris Perusahaan PT PIM Eddy Alyzzuddin mengatakan dalam RUPS-LB juga ditunjuk Direktur Komersil PT PIM Rochan Syamsul Hadi. Sedangkan posisi lainnya seperti Direktur SDM dan Umum masih dijabat oleh Usni Syafrizal.

“Sebelumnya Pak Husni sebagai Direktur Komersil, PT PIM. Jadi, bukan wajah baru. Ini dari internal PIM sendiri,” kata Eddy, Selasa (3/7/2018).

Pekerja sedang mengontrol lokasi PT Pupuk Iskandar Muda (PT PIM) di Krueng Geukuh, Kabupaten Aceh Utara. PT PIM sebagai salah satu BUMN yang tergabung dalam konsorsium investor KEK Arun LhokseumaweKompas.com/Masriadi Pekerja sedang mengontrol lokasi PT Pupuk Iskandar Muda (PT PIM) di Krueng Geukuh, Kabupaten Aceh Utara. PT PIM sebagai salah satu BUMN yang tergabung dalam konsorsium investor KEK Arun Lhokseumawe

Pergantian pimpinan di pabrik pupuk terbesar di Aceh tersebut diharapkan meningkatkan kinerja perusahaan sebagai pabrik pupuk dan petrokimia terbaik di tanah air.

“Pengembangan perusahaan telah disusun dalam Rencana Jangka Panjang Perusahaan (RJPP) 2016 -2021. Tentu, pergantian ini terus didorong untuk kemajuan PIM mencapai target perusahaan sebagai pabrik terbaik di tanah air,” katanya.

Baca juga: PIM Negosiasi Pembelian Pabrik Pupuk AAF

Dia berharap seluruh masyarakat Aceh mendukung kinerja manajemen baru untuk memenuhi target ketahanan pangan dan memenuhi standar mutu yang berwawasan lingkungan.

“Target itu tak akan berhasil bila tak ada dukungan dari semua pihak, pemerintah, TNI/Polri, ulama dan masyarakat,” ujar dia.

PT Pupuk Iskandar Muda merupakan anak perusahaan PT Pupuk Indonesia yang bergerak di bidang industri kimia, khususnya memproduksi pupuk urea dan amoniak.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[POPULER MONEY] Respons Bulog soal Program Makan Siang Gratis Butuh 6,7 Ton Beras Per Tahun | Iuran Pariwisata Bisa Bikin Tiket Pesawat Makin Mahal

[POPULER MONEY] Respons Bulog soal Program Makan Siang Gratis Butuh 6,7 Ton Beras Per Tahun | Iuran Pariwisata Bisa Bikin Tiket Pesawat Makin Mahal

Whats New
KCIC Minta Maaf Jadwal Whoosh Terlambat Gara-gara Hujan Lebat

KCIC Minta Maaf Jadwal Whoosh Terlambat Gara-gara Hujan Lebat

Whats New
Cara Pinjam Uang di Rp 5 Juta di Pegadaian, Bunga, dan Syaratnya

Cara Pinjam Uang di Rp 5 Juta di Pegadaian, Bunga, dan Syaratnya

Earn Smart
Kemenkeu Akui Pelemahan Rupiah dan Kenaikan Imbal Hasil Berdampak ke Beban Utang Pemerintah

Kemenkeu Akui Pelemahan Rupiah dan Kenaikan Imbal Hasil Berdampak ke Beban Utang Pemerintah

Whats New
Prudential Laporkan Premi Baru Tumbuh 15 Persen pada 2023

Prudential Laporkan Premi Baru Tumbuh 15 Persen pada 2023

Whats New
Bulog Siap Pasok Kebutuhan Pangan di IKN

Bulog Siap Pasok Kebutuhan Pangan di IKN

Whats New
Pintu Perkuat Ekosistem Ethereum di Infonesia

Pintu Perkuat Ekosistem Ethereum di Infonesia

Whats New
BTN Syariah Cetak Laba Bersih Rp 164,1 Miliar pada Kuartal I 2024

BTN Syariah Cetak Laba Bersih Rp 164,1 Miliar pada Kuartal I 2024

Whats New
Pegadaian Bukukan Laba Bersih Rp 1,4 Triliun pada Kuartal I 2024

Pegadaian Bukukan Laba Bersih Rp 1,4 Triliun pada Kuartal I 2024

Whats New
Program Makan Siang Gratis Butuh 6,7 Ton Beras Per Tahun, Bulog Tunggu Arahan Pemerintah

Program Makan Siang Gratis Butuh 6,7 Ton Beras Per Tahun, Bulog Tunggu Arahan Pemerintah

Whats New
BTN Cetak Laba Bersih Rp 860 Miliar pada Kuartal I 2024

BTN Cetak Laba Bersih Rp 860 Miliar pada Kuartal I 2024

Whats New
Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah dari Sawah Hasil Teknologi Padi China

Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah dari Sawah Hasil Teknologi Padi China

Whats New
Bulog Baru Serap 633.000 Ton Gabah dari Petani, Dirut: Periode Panennya Pendek

Bulog Baru Serap 633.000 Ton Gabah dari Petani, Dirut: Periode Panennya Pendek

Whats New
Dari Perayaan HUT hingga Bagi-bagi THR, Intip Kemeriahan Agenda PUBG Mobile Sepanjang Ramadhan

Dari Perayaan HUT hingga Bagi-bagi THR, Intip Kemeriahan Agenda PUBG Mobile Sepanjang Ramadhan

Rilis
INACA: Iuran Pariwisata Tambah Beban Penumpang dan Maskapai

INACA: Iuran Pariwisata Tambah Beban Penumpang dan Maskapai

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com