Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kaesang Pangarep: Jangan Tunda Saat Punya Ide untuk Usaha

Kompas.com - 30/07/2018, 07:07 WIB
Erlangga Djumena

Editor

Sumber Antara

PONTIANAK, KOMPAS.com - Kaesang Pangarep, putra bungsu Presiden Joko Widodo yang mempunyai bisnis Sang Pisang, berharap bisa memberikan inspirasi bagi masyarakat untuk melakukan usaha.

Menurut dia, bila ingin memulai usaha, ketika sudah memiliki ide langsung dijalankan, jangan menundanya.

"Saya berharap, Sang Pisang bisa menjadi inspirasi bagi generasi muda Kalbar agar mau menjadi wirausaha dan membuka lapangan pekerjaan bagi masyarakat," kata dia di Pontianak, Kalimantan Barat, saat menghadiri soft opening produknya, Sabtu (28/7/2018) lalu.

"Banyak potensi yang bisa dikembangkan dan dapat menjadi penghasilan bagi kita, contohnya pisang ini adalah produk yang sederhana dan mudah didapat, namun jika diolah dengan baik, menghasilkan produk yang memiliki nilai jual tinggi," tambah dia.

Baca juga: Cerita Kaesang, Putra Bungsu Presiden, Pilih Kuliner Pisang Ketimbang Durian

Kaesang mengatakan, dirinya terinspirasi untuk membuat produk pisang karena dia suka pisang.

Dengan produk tersebut diharapkan ke depan dapat meningkatkan pendapatan bagi petani pisang di Indonesia. Dengan semakin banyaknya produk pisang yang dibuat sebut dia, petani pisang yang ada bisa menapatkan hasil yang lebih baik.

Sementara itu, Asari Kadir, Direktur Sang Kadir Indonesia sebagai pemegang produk dari Sang Pisang menyebut, sampai saat ini, Sang Pisang sudah ada di 26 kota di Indonesia dan di Kalbar merupakan cabang ke 27 dari Sang Pisang.

"Memang Sang Pisang baru diluncurkan, namun dalam 5 bulan ini. Namun, animo masyarakat sangat baik sehingga kita bisa cepat membuka cabang di setiap daerah. Tahun ini kita menargetkan ada 300 outlet yang dibuka se-Indonesia," tuturnya.

Sejauh ini, lanjut dia, Sang Pisang sudah menyerap banyak tenaga kerja. "Dengan semakin banyak outlet, kita berharap ke depan semakin banyak juga tenaga kerja yang diserap," sebut dia.

Baca juga: Berkat Batik Magelangan, Iwing Raup Omzet Puluhan Juta

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Lebih Murah dari Saham, Indodax Sebut Banyak Generasi Muda Pilih Investasi Kripto

Lebih Murah dari Saham, Indodax Sebut Banyak Generasi Muda Pilih Investasi Kripto

Earn Smart
Jokowi Minta Bea Cukai dan Petugas Pelabuhan Kerja 24 Jam Pastikan Arus Keluar 17.304 Kontainer Lancar

Jokowi Minta Bea Cukai dan Petugas Pelabuhan Kerja 24 Jam Pastikan Arus Keluar 17.304 Kontainer Lancar

Whats New
Dukung Ekonomi Hijau, Karyawan Blibli Tiket Kumpulkan 391,96 Kg Limbah Fesyen

Dukung Ekonomi Hijau, Karyawan Blibli Tiket Kumpulkan 391,96 Kg Limbah Fesyen

Whats New
Relaksasi Aturan Impor, Sri Mulyani: 13 Kontainer Barang Bisa Keluar Pelabuhan Tanjung Priok Hari Ini

Relaksasi Aturan Impor, Sri Mulyani: 13 Kontainer Barang Bisa Keluar Pelabuhan Tanjung Priok Hari Ini

Whats New
Produsen Refraktori BATR Bakal IPO, Bagaimana Prospek Bisnisnya?

Produsen Refraktori BATR Bakal IPO, Bagaimana Prospek Bisnisnya?

Whats New
IHSG Menguat 3,22 Persen Selama Sepekan, Ini 10 Saham Naik Paling Tinggi

IHSG Menguat 3,22 Persen Selama Sepekan, Ini 10 Saham Naik Paling Tinggi

Whats New
Mengintip 'Virtual Assistant,' Pekerjaan yang Bisa Dilakukan dari Rumah

Mengintip "Virtual Assistant," Pekerjaan yang Bisa Dilakukan dari Rumah

Work Smart
Tingkatkan Kinerja, Krakatau Steel Lakukan Akselerasi Transformasi

Tingkatkan Kinerja, Krakatau Steel Lakukan Akselerasi Transformasi

Whats New
Stafsus Sri Mulyani Beberkan Kelanjutan Nasib Tas Enzy Storia

Stafsus Sri Mulyani Beberkan Kelanjutan Nasib Tas Enzy Storia

Whats New
Soroti Harga Tiket Pesawat Mahal, Bappenas Minta Tinjau Ulang

Soroti Harga Tiket Pesawat Mahal, Bappenas Minta Tinjau Ulang

Whats New
Tidak Kunjung Dicairkan, BLT Rp 600.000 Batal Diberikan?

Tidak Kunjung Dicairkan, BLT Rp 600.000 Batal Diberikan?

Whats New
Lowongan Kerja Pamapersada untuk Lulusan S1, Simak Persyaratannya

Lowongan Kerja Pamapersada untuk Lulusan S1, Simak Persyaratannya

Work Smart
Menakar Peluang Teknologi Taiwan Dorong Penerapan 'Smart City' di Indonesia

Menakar Peluang Teknologi Taiwan Dorong Penerapan "Smart City" di Indonesia

Whats New
Harga Emas Terbaru 18 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 18 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Saat Sri Mulyani Panjat Truk Kontainer yang Bawa Barang Impor di Pelabuhan Tanjung Priok...

Saat Sri Mulyani Panjat Truk Kontainer yang Bawa Barang Impor di Pelabuhan Tanjung Priok...

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com