Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sasar Kalangan Tajir, Ini Keuntungan Nasabah Bareksa Prioritas

Kompas.com - 30/08/2018, 17:19 WIB
Ambaranie Nadia Kemala Movanita ,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Bareksa Prioritas, fitur baru yang dikeluarkan PT Bareksa Portal Investasi menyasar kalangan atas yang masuk kategori high net worth (HNW) atau nasabah yang memiliki aset minimal 1 juta dollar AS dengan minimal investasi Rp 5 miliar.

Co-Founder dan Chairman Bareksa.com Karaniya Dharmasaputra memastikan bahwa Bareksa Prioritas memiliki keuntungan lebih ketimbang nasabah Bareksa pada umumnya. Dengan menggandeng penasihat investasi independen, Jagartha Advisors, Bareksa Prioritas memiliki fasilitas tambahan berupa konsultasi secara personal.

"Personal custom advice itu kan sudah hal yang terpenting dalam berinvestasi," ujar Karaniya di Jakarta, Kamis (29/8/2018).

Karaniya mengatakan, ada dua cara mengakses Bareksa Prioritas. Pertama, bisa melalui Jagartha Advisors yang akan mengarahkan nasabah untuk memilih reksa dana yang menjadi mitra marketplace Bareksa.

Baca juga: Sri Mulyani Ajak Orang Tajir Berinvestasi di Dalam Negeri

Kedua, nasabah bisa mengakses sendiri aplikasi Bareksa Prioritas dan mendapat fasilitas financial advisor oleh Jagartha. Penasihat investasi yang akan memberi rekomendasi ke nasabah untuk mengambil reksa dana dan kapan timing yang tepat untuk melakukan suatu tindakan.

"Mereka bisa memberikan instant advice, instant transaction. Kalau sebelumnya kan susah karena ada time lag. Dengan adanya bareksa prioritas ini, semua lebih instan," kata Karaniya.

Adapun pertimbangan Bareksa menggandeng financial advisor karena biasanya segementasi prioritas lebih senang dengan reksa dana yang berisiko tinggi karena lebih menghasilkan. Oleh karena itu nasabah perlu pendampingan agar lebih percaya diri membeli reksadana.

"Produm apa yang cocok dengan mereka, kapan sebaiknya mereka masuk atau keluar, bagaimana kombinasi produknya, kombinasinya seperti apa," kata Karaniya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kembali Tertekan, Nilai Tukar Rupiah Dekati Rp 16.300 per Dollar AS

Kembali Tertekan, Nilai Tukar Rupiah Dekati Rp 16.300 per Dollar AS

Whats New
Gencar Ekspansi, BUAH Bangun Cold Storage di Samarinda dan Pekanbaru

Gencar Ekspansi, BUAH Bangun Cold Storage di Samarinda dan Pekanbaru

Whats New
Harga Jagung Anjlok: Rombak Kelembagaan Rantai Pasok Pertanian

Harga Jagung Anjlok: Rombak Kelembagaan Rantai Pasok Pertanian

Whats New
Bandara Internasional Soekarno-Hatta Peringkat 28 Bandara Terbaik di Dunia

Bandara Internasional Soekarno-Hatta Peringkat 28 Bandara Terbaik di Dunia

Whats New
IHSG Ambles 1,07 Persen, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.266 Per Dollar AS

IHSG Ambles 1,07 Persen, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.266 Per Dollar AS

Whats New
Buka Asia Business Council's 2024, Airlangga Tegaskan Komitmen Indonesia Percepat Pembangunan Ekonomi

Buka Asia Business Council's 2024, Airlangga Tegaskan Komitmen Indonesia Percepat Pembangunan Ekonomi

Whats New
Voucher Digital Pizza Hut Kini Tersedia di Ultra Voucher

Voucher Digital Pizza Hut Kini Tersedia di Ultra Voucher

Spend Smart
Harga Bahan Pokok Jumat 19 April 2024, Harga Cabai Rawit Merah Naik

Harga Bahan Pokok Jumat 19 April 2024, Harga Cabai Rawit Merah Naik

Whats New
Detail Harga Emas Antam Jumat 19 April 2024, Naik Rp 10.000

Detail Harga Emas Antam Jumat 19 April 2024, Naik Rp 10.000

Earn Smart
Chandra Asri Group Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Perum Jasa Tirta II untuk Kebutuhan EBT di Pabrik

Chandra Asri Group Jajaki Peluang Kerja Sama dengan Perum Jasa Tirta II untuk Kebutuhan EBT di Pabrik

Whats New
IHSG Bakal Lanjut Menguat? Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

IHSG Bakal Lanjut Menguat? Simak Analisis dan Rekomendasi Sahamnya

Earn Smart
Perkenalkan Produk Lokal, BNI Gelar Pameran UMKM di Singapura

Perkenalkan Produk Lokal, BNI Gelar Pameran UMKM di Singapura

Whats New
Harga Emas Dunia Terus Menguat di Tengah Ketegangan Konflik Iran dan Israel

Harga Emas Dunia Terus Menguat di Tengah Ketegangan Konflik Iran dan Israel

Whats New
Menko Airlangga Ingin Pedagang Ritel Berdaya, Tak Kalah Saling dengan Toko Modern

Menko Airlangga Ingin Pedagang Ritel Berdaya, Tak Kalah Saling dengan Toko Modern

Whats New
Allianz dan HSBC Rilis Asuransi untuk Perencanaan Warisan Nasabah Premium

Allianz dan HSBC Rilis Asuransi untuk Perencanaan Warisan Nasabah Premium

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com