Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Pekerjaan Ini Populer dan Paling Banyak Dicari Perusahaan

Kompas.com - 12/09/2018, 11:04 WIB
Putri Syifa Nurfadilah,
Bambang P. Jatmiko

Tim Redaksi

NEW YORK, KOMPAS.com — LinkedIn telah menganalisis berbagai profil dari 2 juta pengguna utamanya di Singapura.

Para peneliti mengatakan, mereka telah mengidentifikasi lima pekerjaan yang sedang populer dan banyak dicari di dunia kerja saat ini.

Perusahaan menganalisis perubahan dalam pencarian jabatan pekerjaan dari 2013 hingga 2017, dan memilih lima pekerjaan yang memiliki peningkatan terbesar secara profesional dalam lima tahun terakhir.

"Pekerjaan yang terdengar tidak jelas dan klise kemarin saat ini tiba-tiba banyak dicari," kata laporan itu dikutip dari Business Insider, Rabu (12/9/2018).

Inilah lima pekerjaan yang sedang populer dan banyak dicari di LinkedIn saat ini.


1. Data Scientist (Peneliti, Asisten Penelitian, Software Engineers)

Peran data sciencetist adalah pekerjaan yang cepat berkembang saat ini. Hal ini karena permintaan yang tinggi. Linkedin menambahkan bahwa banyak data sciencetist adalah sarjana atau pemegang PhD yang tertarik oleh proyek-proyek teknologi yang ditawarkan oleh perusahaan.

Namun, justru banyak dari mereka yang tidak memiliki pelatihan teknis khusus yang tepat untuk peran ini. Jadi, lulusan atau orang dari India yang biasanya ditarik untuk dipekerjakan.

2. Ahli Keamanan Cyber (Cyber Security Specialist)

Histori pencarian: Information Specialist, Konsultan Keamanan

Dengan meningkatnya jumlah insiden peretasan dan kebocoran data, permintaan untuk peran ini tinggi. Namun, saat ini ada kekurangan para profesional keamanan cyber di seluruh dunia.

Selain keterampilan IT yang kuat, ahli keamanan cyber juga harus mengimbau orang lain untuk bisa menghindari serangan cyber yang direkayasa secara sosial, seperti e-mail phising.

3. UX Designer

Histori Pencarian: Desain Grafis, Desainer Web, Art Director

Mengingat meningkatnya kebutuhan digital, desainer UX adalah kunci untuk membuat situs web agar produk lebih enak dan nyaman untuk ditampilkan. LinkedIn mengatakan peran ini membutuhkan keterampilan khusus seperti pengodean dan keterampilan software.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Whats New
Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Whats New
Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Work Smart
Kehabisan Tiket Kereta Api? Coba Fitur Ini

Kehabisan Tiket Kereta Api? Coba Fitur Ini

Whats New
Badan Bank Tanah Siapkan Lahan 1.873 Hektar untuk Reforma Agraria

Badan Bank Tanah Siapkan Lahan 1.873 Hektar untuk Reforma Agraria

Whats New
Dukung Pembangunan Nasional, Pelindo Terminal Petikemas Setor Rp 1,51 Triliun kepada Negara

Dukung Pembangunan Nasional, Pelindo Terminal Petikemas Setor Rp 1,51 Triliun kepada Negara

Whats New
Komersialisasi Gas di Indonesia Lebih Menantang Ketimbang Minyak, Ini Penjelasan SKK Migas

Komersialisasi Gas di Indonesia Lebih Menantang Ketimbang Minyak, Ini Penjelasan SKK Migas

Whats New
Mulai Mei 2024, Dana Perkebunan Sawit Rakyat Naik Jadi Rp 60 Juta Per Hektar

Mulai Mei 2024, Dana Perkebunan Sawit Rakyat Naik Jadi Rp 60 Juta Per Hektar

Whats New
KA Argo Bromo Anggrek Pakai Kereta Eksekutif New Generation per 29 Maret

KA Argo Bromo Anggrek Pakai Kereta Eksekutif New Generation per 29 Maret

Whats New
Mudik Lebaran 2024, Bocoran BPJT: Ada Diskon Tarif Tol Maksimal 20 Persen

Mudik Lebaran 2024, Bocoran BPJT: Ada Diskon Tarif Tol Maksimal 20 Persen

Whats New
Jumlah Investor Kripto RI Capai 19 Juta, Pasar Kripto Nasional Dinilai Semakin Matang

Jumlah Investor Kripto RI Capai 19 Juta, Pasar Kripto Nasional Dinilai Semakin Matang

Whats New
Libur Lebaran, Injourney Proyeksi Jumlah Penumpang Pesawat Capai 7,9 Juta Orang

Libur Lebaran, Injourney Proyeksi Jumlah Penumpang Pesawat Capai 7,9 Juta Orang

Whats New
Program Peremajaan Sawit Rakyat Tidak Pernah Capai Target

Program Peremajaan Sawit Rakyat Tidak Pernah Capai Target

Whats New
Cara Cetak Kartu NPWP Hilang atau Rusak Antiribet

Cara Cetak Kartu NPWP Hilang atau Rusak Antiribet

Whats New
Produsen Cetakan Sarung Tangan Genjot Produksi Tahun Ini

Produsen Cetakan Sarung Tangan Genjot Produksi Tahun Ini

Rilis
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com