Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ikatan Pilot: Pilot Pakai Narkoba, Langsung Cabut, "No Excuse"

Kompas.com - 19/09/2018, 22:25 WIB
Ambaranie Nadia Kemala Movanita ,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Pengurus Ikatan Pilot Indonesia (IPI) Koko Indra Perdana memastikan tak ada toleransi bagi pilot yang mengkonsumsi maupun mengedarkan narkotika. Ia menyoroti beberapa kasus pilot yang kedapatan memakai narkoba saat break penerbangan, bahkan ada yang saat mengudara.

"Begitu pakai narkoba, langsung cabut. No excuse," ujar Koko di Jakarta, Rabu (19/9/2018).

Koko mengatakan, tanggung jawab yang diemban pilot sangat besar. Sebab, nasib ribuan penumpang yang dibawa setiap hari sepenuhnya bergantung pada pengemudi pesawat.

"Kita punya tanggungjawab ratusan bahkan ribuan nyawa," kata Koko.

Baca juga: Geram, Menhub Minta Lion Air Sikat Pilot yang Positif Narkoba

Meski begitu, Koko meyakini sebagian besar pilot sudah teredukasi dengan baik soal bahaya narkotika. Selama ini, IPI juga selalu meneruskan imbauan Badan Narkotika Nasional untuk membangun kesadaran para pilotnya. Apalagi, sebagai pilot ataupun profesi lain yang menyangkut hajat orang banyak, harus juga memperhatikan kondisi tubuhnya.

"Kita mau ciptakan bagaimana hidup sehat, sehingga tidak mau ke narkoba," kata Koko.

Di samping itu, pilot juga dituntut beristirahat yang cukup agar tetap prima saat mengudara. Koko menganggap ada korelasi antara kurang istirahat dengan potensi penggunaan narkotika.

"Kita tekankan ke kawan-kawan kita harus bisa me-manage vatic tersebut, karena kita lihat bisa menggunakan zat aditif," kata dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

HMSP Tambah Kemitraan dengan Pengusaha Daerah di Karanganyar untuk Produksi SKT

HMSP Tambah Kemitraan dengan Pengusaha Daerah di Karanganyar untuk Produksi SKT

Whats New
BCA Finance Buka Lowongan Kerja untuk D3-S1 Semua Jurusan, Cek Syaratnya

BCA Finance Buka Lowongan Kerja untuk D3-S1 Semua Jurusan, Cek Syaratnya

Work Smart
Pemerintah Sebut Tarif Listrik Seharusnya Naik pada April hingga Juni 2024

Pemerintah Sebut Tarif Listrik Seharusnya Naik pada April hingga Juni 2024

Whats New
Jasa Marga: 109.445 Kendaraan Tinggalkan Jabotabek Selama Libur Panjang Paskah 2024

Jasa Marga: 109.445 Kendaraan Tinggalkan Jabotabek Selama Libur Panjang Paskah 2024

Whats New
Survei Prudential: 68 Persen Warga RI Pertimbangkan Proteksi dari Risiko Kesehatan

Survei Prudential: 68 Persen Warga RI Pertimbangkan Proteksi dari Risiko Kesehatan

Earn Smart
7 Contoh Kebijakan Fiskal di Indonesia, dari Subsidi hingga Pajak

7 Contoh Kebijakan Fiskal di Indonesia, dari Subsidi hingga Pajak

Whats New
'Regulatory Sandbox' Jadi Ruang untuk Perkembangan Industri Kripto

"Regulatory Sandbox" Jadi Ruang untuk Perkembangan Industri Kripto

Whats New
IHSG Melemah 0,83 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Susut

IHSG Melemah 0,83 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Susut

Whats New
Nasabah Bank DKI Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di Seluruh ATM BRI

Nasabah Bank DKI Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di Seluruh ATM BRI

Whats New
Genjot Layanan Kesehatan, Grup Siloam Tingkatkan Digitalisasi

Genjot Layanan Kesehatan, Grup Siloam Tingkatkan Digitalisasi

Whats New
Pelita Air Siapkan 273.000 Kursi Selama Periode Angkutan Lebaran 2024

Pelita Air Siapkan 273.000 Kursi Selama Periode Angkutan Lebaran 2024

Whats New
Puji Gebrakan Mentan Amran, Perpadi: Penambahan Alokasi Pupuk Prestasi Luar Biasa

Puji Gebrakan Mentan Amran, Perpadi: Penambahan Alokasi Pupuk Prestasi Luar Biasa

Whats New
Pengertian Kebijakan Fiskal, Instrumen, Fungsi, Tujuan, dan Contohnya

Pengertian Kebijakan Fiskal, Instrumen, Fungsi, Tujuan, dan Contohnya

Whats New
Ekspor CPO Naik 14,63 Persen pada Januari 2024, Tertinggi ke Uni Eropa

Ekspor CPO Naik 14,63 Persen pada Januari 2024, Tertinggi ke Uni Eropa

Whats New
Tebar Sukacita di Bulan Ramadhan, Sido Muncul Beri Santunan untuk 1.000 Anak Yatim di Jakarta

Tebar Sukacita di Bulan Ramadhan, Sido Muncul Beri Santunan untuk 1.000 Anak Yatim di Jakarta

BrandzView
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com