Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lowongan Kerja Bank BTN untuk Lulusan S1, Simak Kualifikasinya

Kompas.com - 12/03/2024, 18:56 WIB
Nur Jamal Shaid

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Bank Tabungan Negara Tbk atau Bank BTN membuka lowongan kerja untuk mengisi posisi General Banking Staff (GBS).

Lowongan kerja ini terbuka bagi lulusan D4 atau S1 dengan usia maksimal 24 tahun. 

Pendaftaran lowongan kerja Bank BTN kali ini dibuka hingga 18 Maret 2024.

Baca juga: Usai Libur Panjang, 143.701 Kendaraan Kembali ke Jabotabek via Tol

Sebagai informasi, Bank BTN merupakan salah satu perbankan milik BUMN yang berdiri di tahun 1987. Fokus dari bisnis BTN adalah pada sektor pembiayaan perumahan.

Bank BTN tercatat telah melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI) sejak 2009.

Lowongan kerja Bank BTN

Dikutip dari laman recruitment.btn.co.id, Selasa (12/3/2024), berikut kualifikasi yang dibutuhkan dan cara mendaftar lowongan kerja Bank BTN untuk posisi General Banking Staff. 

Baca juga: Jepang Terhindar dari Resesi, Imbas Revisi Pertumbuhan Ekonomi Kuartal IV 2023

General Banking Staff (GBS) merupakan posisi rekrutmen pada level staff yang akan ditempatkan pada beberapa bidang kerja yang mendukung penuh berjalannya proses bisnis perusahaan.

Dibekali dengan pendidikan dan pelatihan yang terkonsentrasi pada bidang pendanaan dan perkreditan.

Kualifikasi:

  • Warga Negara Indonesia
  • Laki-laki dan perempuan
  • Belum menikah dan bersedia menjalani ikatan tidak menikah selama 2 tahun
  • Usia maksimal 24 tahun (belum berulang tahun ke 25 pada tahun rekrutmen berjalan)
  • Pendidikan minimal S1/D4 Indeks Prestasi Kumulatif minimal 3.00 skala 4.00
  • Tinggi badan minimal 160 cm laki-laki dan 155 cm perempuan
  • Berat badan proporsional dan berpenampilan menarik
  • Bersedia menjalani ikatan dinas selama 3 tahun
  • Tidak memiliki hubungan keluarga dengan pegawai Bank BTN (ayah/ibu/anak/adik/kakak)

Wilayah rekrutmen:

  • Jabodetabek 
  • Jawa Barat
  • Jawa Tengah 
  • Jawa Timur
  • Bali NTT & NTB
  • Sumatera
  • Kalimantan 
  • Sulawesi 

Baca juga: Ada Tiket Gratis Masuk Ancol Buat Ngabuburit Selama Ramadan

Cara mendaftar

Bagi yang berminat dengan lowongan kerja di atas dan memenuhi kualifikasi, bisa mendaftar secara online melalui laman https://recruitment.btn.co.id. Berikut langkah-langkahnya:

  • Akses laman https://recruitment.btn.co.id/ dan klik menu masuk di pojok kanan atas.
  • Klik "Daftar Sekarang" jika Anda belum memiliki akun
  • Aktivasi akun Anda melalui email yang anda telah daftarkan kemudian log in
  • Lengkapi riwayat hidup di akun profil Anda di website ini
  • Cek lowongan kerja yang tersedia dan lamar posisi yang sesuai kualifikasi
  • Untuk tetap update segala informasi akan disampaikan melalui menu inbox pada profil akun Anda.

Informasi lebih lanjut mengenai lowongan kerja Bank BTN bisa dilihat di sini

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kenaikan Suku Bunga BI Tidak Serta Merta Menahan Laju Pertumbuhan Ekonomi

Kenaikan Suku Bunga BI Tidak Serta Merta Menahan Laju Pertumbuhan Ekonomi

Whats New
Penerimaan Pajak Konsumsi Terkontraksi 16,1 Persen

Penerimaan Pajak Konsumsi Terkontraksi 16,1 Persen

Whats New
Catat, 7 Strategi Punya Rumah untuk Milenial dan Gen Z

Catat, 7 Strategi Punya Rumah untuk Milenial dan Gen Z

Earn Smart
Simak 8 Tips Menabung untuk Beli Rumah

Simak 8 Tips Menabung untuk Beli Rumah

Earn Smart
Melalui Transportasi Laut, Kemenhub Berupaya Wujudkan Konektivitas di Indonesia Timur

Melalui Transportasi Laut, Kemenhub Berupaya Wujudkan Konektivitas di Indonesia Timur

Whats New
Status 17 Bandara Internasional Dihapus, INACA Ungkap Sederet Manfaatnya untuk Penerbangan Nasional

Status 17 Bandara Internasional Dihapus, INACA Ungkap Sederet Manfaatnya untuk Penerbangan Nasional

Whats New
1 Lot Berapa Lembar Saham? Ini Perhitungan Mudahnya

1 Lot Berapa Lembar Saham? Ini Perhitungan Mudahnya

Spend Smart
Jumlah Bandara Internasional Dipangkas, InJourney Airports: Banyak yang Tidak Efisien

Jumlah Bandara Internasional Dipangkas, InJourney Airports: Banyak yang Tidak Efisien

Whats New
Usai Gempa Garut, Pertamina Pastikan SPBU hingga Pangkalan Elpiji di Jabar Aman

Usai Gempa Garut, Pertamina Pastikan SPBU hingga Pangkalan Elpiji di Jabar Aman

Whats New
Kemenkop-UKM Tegaskan Tidak Melarang Warung Madura Beroperasi 24 Jam

Kemenkop-UKM Tegaskan Tidak Melarang Warung Madura Beroperasi 24 Jam

Whats New
BTN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Simak Kualifikasinya

BTN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Simak Kualifikasinya

Work Smart
Ada Gempa Garut, Kereta Cepat Whoosh Tetap Beroperasi Normal

Ada Gempa Garut, Kereta Cepat Whoosh Tetap Beroperasi Normal

Whats New
Akhirnya, Bea Cukai Bebaskan Bea Masuk Alat Belajar SLB yang Tertahan Sejak 2022

Akhirnya, Bea Cukai Bebaskan Bea Masuk Alat Belajar SLB yang Tertahan Sejak 2022

Whats New
Sri Mulyani Minta Ditjen Bea Cukai Perbaiki Layanan Usai 3 Keluhan Terkait Pelayanan Viral di Medsos

Sri Mulyani Minta Ditjen Bea Cukai Perbaiki Layanan Usai 3 Keluhan Terkait Pelayanan Viral di Medsos

Whats New
Menuju Indonesia Emas 2045, Pelaku Usaha Butuh Solusi Manajemen SDM yang Terdigitalisasi

Menuju Indonesia Emas 2045, Pelaku Usaha Butuh Solusi Manajemen SDM yang Terdigitalisasi

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com