Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bank Sinarmas Jaring Nasabah Muda

Kompas.com - 06/08/2017, 16:30 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Bank Sinarmas Tbk menggenjot jumlah nasabah muda. Salah satunya adalah dengan Tabungan RANS, di mana nasabah akan memperoleh RANS Card, kartu debit yang didesain khusus bagi para penggemar Raffi Ahmad dan Nagita Slavina (RANS).

“Bank Sinarmas ingin melibatkan generasi muda dalam sistem keuangan perbankan sedini mungkin. Kami memilih Raffi Ahmad dan Nagita Slavina karena mereka berdua merupakan pasangan selebritas Indonesia dengan jumlah penggemar terbanyak," kata Direktur Bank Sinarmas Frenky T Susilo dalam pernyataannya, Minggu (6/8/2017).

RANS Card diluncurkan BSIM pada 20 Mei lalu sekaligus sebagai kartu identitas bagi penggemar Raffi Ahmad dan Nagita Slavina. Sebagai kartu debit dan kartu ATM, RANS Card bebas biaya kartu bulanan.

Pemilik kartu ini juga dapat menikmati berbagai promo dan penawaran menarik lainnya di merchant Simas Card. Penerbitan RANS Card ini merupakan bagian dari upaya konsisten Perseroan meningkatkan Dana Pihak Ketiga (DPK).

Sepanjang 2016, BSIM berhasil membukukan pertumbuhan DPK di atas rata-rata industri yang sebesar 9,60 persen Jumlah DPK yang dihimpun Perusahaan meningkat sebesar 12,17 persen dari Rp 22,35 triliun pada 2015 menjadi Rp 25,07 triliun di akhir 2016.

Peningkatan DPK terutama berasal dari produk giro dan tabungan (Current Saving Account/ CASA) yang mengalami pertumbuhan sebesar 37,03 persen. presentase CASA pada 2016 mencapai 59,74 persen, meningkat dari tahun sebelumnya yang sebesar 54,41 persen.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Didukung Pertumbuhan Kredit, Sektor Perbankan Masih Menjanjikan

Didukung Pertumbuhan Kredit, Sektor Perbankan Masih Menjanjikan

Whats New
Bangun Smelter Nikel Berkapasitas 7,5 Ton, MMP Targetkan Selesai dalam 15 Bulan

Bangun Smelter Nikel Berkapasitas 7,5 Ton, MMP Targetkan Selesai dalam 15 Bulan

Whats New
Gelar RUPS, Antam Umumkan Direksi Baru

Gelar RUPS, Antam Umumkan Direksi Baru

Whats New
Siap-siap, Antam Bakal Tebar Dividen 100 Persen dari Laba Bersih 2023

Siap-siap, Antam Bakal Tebar Dividen 100 Persen dari Laba Bersih 2023

Whats New
Berkomitmen Sediakan Layanan Digital One-Stop Solution, Indonet Resmikan EDGE2

Berkomitmen Sediakan Layanan Digital One-Stop Solution, Indonet Resmikan EDGE2

Whats New
Libur Panjang, KCIC Siapkan 28.000 Tempat Duduk Kereta Cepat Whoosh

Libur Panjang, KCIC Siapkan 28.000 Tempat Duduk Kereta Cepat Whoosh

Whats New
Emiten Penyedia Infrastuktur Digital EDGE Raup Laba Bersih Rp 253,6 Miliar pada 2023

Emiten Penyedia Infrastuktur Digital EDGE Raup Laba Bersih Rp 253,6 Miliar pada 2023

Whats New
InJourney: Bergabungnya Garuda Indonesia Bakal Ciptakan Ekosistem Terintegrasi

InJourney: Bergabungnya Garuda Indonesia Bakal Ciptakan Ekosistem Terintegrasi

Whats New
KAI Bakal Terima 1 Rangkaian Kereta LRT Jabodebek yang Diperbaiki INKA

KAI Bakal Terima 1 Rangkaian Kereta LRT Jabodebek yang Diperbaiki INKA

Whats New
BTN Relokasi Kantor Cabang di Cirebon, Bidik Potensi Industri Properti

BTN Relokasi Kantor Cabang di Cirebon, Bidik Potensi Industri Properti

Whats New
Pengelola Gedung Perkantoran Wisma 46 Ajak 'Tenant' Donasi ke Panti Asuhan

Pengelola Gedung Perkantoran Wisma 46 Ajak "Tenant" Donasi ke Panti Asuhan

Whats New
Shell Dikabarkan Bakal Lepas Bisnis SPBU di Malaysia ke Saudi Aramco

Shell Dikabarkan Bakal Lepas Bisnis SPBU di Malaysia ke Saudi Aramco

Whats New
Utang Rafaksi Tak Kunjung Dibayar, Pengusaha Ritel Minta Kepastian

Utang Rafaksi Tak Kunjung Dibayar, Pengusaha Ritel Minta Kepastian

Whats New
BEI Enggan Buru-buru Suspensi Saham BATA, Ini Sebabnya

BEI Enggan Buru-buru Suspensi Saham BATA, Ini Sebabnya

Whats New
PT Pamapersada Nusantara Buka Lowongan Kerja hingga 10 Mei 2024, Cek Syaratnya

PT Pamapersada Nusantara Buka Lowongan Kerja hingga 10 Mei 2024, Cek Syaratnya

Work Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com