Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Juni dan Lebaran 2017, Penggunaan Uang Elektronik di Jalan Tol Naik

"Namun, kampanye dan edukasi selama Juni mampu mendorong penetrasi uang elektronik di gerbang tol mencapai 33,16 persen per gerbang tol," kata Deputi Gubernur BI Sugeng dalam konferensi pers di Jakarta, Selasa (15/8/2017).

Angka tersebut setara dengan 720.000 transaksi per gerbang tol. Realisasi tersebut terjadi sepanjang periode mudik Lebaran 2017, baik selama H-7 hingga H+7 Lebaran.

Per Juni 2017, tercatat sebesar 5,26 juta transaksi per gerbang tol Cawang-Tomang-Cengkareng, ini merupakan transaksi terbesar per gerbang tol.

(Baca: Ingat, Mulai Oktober 2017 Bayar Tol Hanya Pakai Uang Elektronik)

Sementara itu, transaksi minimal terjadi di gerang tol Surabaya-Mojokerto, yakni 343 transaksi per gerbang tol.

Secara nasional per Juni 2017, volume transaksi terbesar terjadi di gerbang tol Jakarta-Tangerang, yakni mencapai 4,28 juta transaksi per gerbang tol.

Volume transaksi minimal terjadi di gerbang tol Surabaya-Mojokerto, yakni 446 tranbsaksi per gerbang tol.

Seperti diketahui,  per 1 Oktober 2017, seluruh transaksi pembayaran di gerbang tol menggunakan transaksi non tunai.

(Baca: BI Yakin Penggunaan Transaksi Nontunai di Tol Bisa 100 Persen)

Oleh sebab itu, beberapa upaya dilakukan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat sekaligus mensosialisasikan kebijakan tersebut.

Selain kampanye di berbagai media, diberikan pula diskon 50 persen untuk penjualan uang elektronik perdana menjadi Rp 10.000.

Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) pun memberikan diskon tarif jalan tol sebesar 10 sampai 25 persen.

Masyarakat pun bisa membeli uang elektronik di gerbang tol. Perbankan akan mengerahkan tenaga penjual yang menjajakan uang elektronik di sekitar gerbang tol.

https://ekonomi.kompas.com/read/2017/08/15/180000626/juni-dan-lebaran-2017-penggunaan-uang-elektronik-di-jalan-tol-naik-

Terkini Lainnya

Cek Daftar Pinjol Resmi yang Berizin OJK Mei 2024

Cek Daftar Pinjol Resmi yang Berizin OJK Mei 2024

Whats New
Penyaluran Avtur Khusus Penerbangan Haji 2024 Diproyeksi Mencapai 100.000 KL

Penyaluran Avtur Khusus Penerbangan Haji 2024 Diproyeksi Mencapai 100.000 KL

Whats New
Pemilik Kapal Apresiasi Upaya Kemenhub Evakuasi MV Layar Anggun 8 yang Terbakar

Pemilik Kapal Apresiasi Upaya Kemenhub Evakuasi MV Layar Anggun 8 yang Terbakar

Whats New
Langkah AJB Bumiputera 1912 Setelah Revisi Rencana Penyehatan Keuangan

Langkah AJB Bumiputera 1912 Setelah Revisi Rencana Penyehatan Keuangan

Whats New
KKP dan Polri Gagalkan Penyelundupan 125.684 Benih Bening Lobster di Jambi

KKP dan Polri Gagalkan Penyelundupan 125.684 Benih Bening Lobster di Jambi

Whats New
Sulbar akan Jadi Penyuplai Produk Pangan untuk IKN, Kementan Beri Benih Gratis

Sulbar akan Jadi Penyuplai Produk Pangan untuk IKN, Kementan Beri Benih Gratis

Whats New
Emiten Tambang Samindo Resources Catatkan Kenaikan Pendapatan 33,5 Persen Per Kuartal I-2024

Emiten Tambang Samindo Resources Catatkan Kenaikan Pendapatan 33,5 Persen Per Kuartal I-2024

Whats New
OJK Sebut Klaim Asuransi Kesehatan Lebih Tinggi dari Premi yang Diterima Perusahaan

OJK Sebut Klaim Asuransi Kesehatan Lebih Tinggi dari Premi yang Diterima Perusahaan

Whats New
SKK Migas dan Mubadala Energy Temukan 2 TFC Potensi Gas di Blok South Andaman

SKK Migas dan Mubadala Energy Temukan 2 TFC Potensi Gas di Blok South Andaman

Whats New
Perkuat Bisnis di RI, Perusahaan Pemurni Air Korea Dapat Sertifikat Halal BPJPH

Perkuat Bisnis di RI, Perusahaan Pemurni Air Korea Dapat Sertifikat Halal BPJPH

Whats New
Upaya Kemenparekraf Jaring Wisatawan Asing di Korea Selatan

Upaya Kemenparekraf Jaring Wisatawan Asing di Korea Selatan

Whats New
Libur 'Long Weekend', 2 Lintasan Utama ASDP Layani 26.122 Orang dan 125.950 Unit Kendaraan

Libur "Long Weekend", 2 Lintasan Utama ASDP Layani 26.122 Orang dan 125.950 Unit Kendaraan

Whats New
Soroti Kecelakan Bus Pariwisata di Subang, Menparekraf: Kita Butuh Manajemen Krisis yang Efektif

Soroti Kecelakan Bus Pariwisata di Subang, Menparekraf: Kita Butuh Manajemen Krisis yang Efektif

Whats New
OJK: Sektor Jasa Keuangan Nasional Stabil

OJK: Sektor Jasa Keuangan Nasional Stabil

Whats New
Sentimen Konsumen di AS Melemah Imbas Inflasi dan Tingkat Bunga Tinggi

Sentimen Konsumen di AS Melemah Imbas Inflasi dan Tingkat Bunga Tinggi

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke