Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kiat Sukses Negosiasi Gaji

Negosiasi gaji umumnya dilakukan pada saat proses interview. Namun, tidak jarang pula karyawan yang tengah bekerja meminta kenaikan gaji kepada perusahaan tempat ia bekerja.

Meski begitu, pada kenyataannya, masih banyak karyawan ataupun pencari kerja yang belum memahami cara yang tepat untuk melakukan negosiasi gaji.

Jobplanet Career Talk mengungkap kiat sukses negosiasi gaji ini. Jobplanet Career Talk merupakan acara bincang komunitas yang rutin diadakan setiap bulan oleh Jobplanet.

(Baca: 5 Industri Ini Butuh Banyak Pekerja, Kisaran Gaji Mulai Rp 8 Juta-Rp 80 Juta)

Menurut Jobplanet, disarankan agar Anda membulatkan penghasilannya dalam satu tahun—bukan satu bulan—sebagai acuan dari nilai gaji yang akan ia ajukan.

selain itu, ada enam hal yang perlu diperhatikan oleh Anda sebelum melakukan negosiasi gaji. Hal-hal tersebut adalah:

1. Mencari tahu salary grade untuk setiap posisi di perusahaan

2. Tidak membicarakan gaji di tahap awal wawancara, sebelum kandidat yakin diterima di perusahaan tersebut

3. Menghitung penawaran remunerasi secara keseluruhan dalam satu tahun.

4. Menghitung dengan saksama hak dan kewajiban yang timbul bersamaan dengan gaji yang akan diterima

5. Melakukan riset sederhana untuk mengetahui standar gaji perusahaan

6. Membuat rincian paket remunerasi yang saat ini diterima

sejumlah hal yang harus dipahami yakni bahwa negosiasi gaji memiliki banyak skenario yang berbeda. Yang terpenting bukan pada apa yang kita katakan, tapi lebih pada bagaimana kita mengatakannya.

Oleh sebab itu, pahami posisi kita sebelum dan selama proses negosiasi gaji. Sering terjadi negosiasi gaji gagal karena kita tidak melakukan persiapan matang serta kurang fleksibel.

Negosiasi gaji tidak melulu soal gaji, tunjangan, ataupun fasilitas. Tanyakan pada diri sendiri, apakah kita bisa membangun karier gemilang di perusahaan tersebut?

https://ekonomi.kompas.com/read/2017/09/03/090000926/kiat-sukses-negosiasi-gaji

Terkini Lainnya

Kian Menguat, Harga Bitcoin Kembali Tembus 67.000 Dollar AS per Keping

Kian Menguat, Harga Bitcoin Kembali Tembus 67.000 Dollar AS per Keping

Whats New
Sri Mulyani: Barang Non Komersial Tak Akan Diatur Lagi dalam Permendag

Sri Mulyani: Barang Non Komersial Tak Akan Diatur Lagi dalam Permendag

Whats New
Lebih Murah dari Saham, Indodax Sebut Banyak Generasi Muda Pilih Investasi Kripto

Lebih Murah dari Saham, Indodax Sebut Banyak Generasi Muda Pilih Investasi Kripto

Earn Smart
Jokowi Minta Bea Cukai dan Petugas Pelabuhan Kerja 24 Jam Pastikan Arus Keluar 17.304 Kontainer Lancar

Jokowi Minta Bea Cukai dan Petugas Pelabuhan Kerja 24 Jam Pastikan Arus Keluar 17.304 Kontainer Lancar

Whats New
Dukung Ekonomi Hijau, Karyawan Blibli Tiket Kumpulkan 391,96 Kg Limbah Fesyen

Dukung Ekonomi Hijau, Karyawan Blibli Tiket Kumpulkan 391,96 Kg Limbah Fesyen

Whats New
Relaksasi Aturan Impor, Sri Mulyani: 13 Kontainer Barang Bisa Keluar Pelabuhan Tanjung Priok Hari Ini

Relaksasi Aturan Impor, Sri Mulyani: 13 Kontainer Barang Bisa Keluar Pelabuhan Tanjung Priok Hari Ini

Whats New
Produsen Refraktori BATR Bakal IPO, Bagaimana Prospek Bisnisnya?

Produsen Refraktori BATR Bakal IPO, Bagaimana Prospek Bisnisnya?

Whats New
IHSG Menguat 3,22 Persen Selama Sepekan, Ini 10 Saham Naik Paling Tinggi

IHSG Menguat 3,22 Persen Selama Sepekan, Ini 10 Saham Naik Paling Tinggi

Whats New
Mengintip 'Virtual Assistant,' Pekerjaan yang Bisa Dilakukan dari Rumah

Mengintip "Virtual Assistant," Pekerjaan yang Bisa Dilakukan dari Rumah

Work Smart
Tingkatkan Kinerja, Krakatau Steel Lakukan Akselerasi Transformasi

Tingkatkan Kinerja, Krakatau Steel Lakukan Akselerasi Transformasi

Whats New
Stafsus Sri Mulyani Beberkan Kelanjutan Nasib Tas Enzy Storia

Stafsus Sri Mulyani Beberkan Kelanjutan Nasib Tas Enzy Storia

Whats New
Soroti Harga Tiket Pesawat Mahal, Bappenas Minta Tinjau Ulang

Soroti Harga Tiket Pesawat Mahal, Bappenas Minta Tinjau Ulang

Whats New
Tidak Kunjung Dicairkan, BLT Rp 600.000 Batal Diberikan?

Tidak Kunjung Dicairkan, BLT Rp 600.000 Batal Diberikan?

Whats New
Lowongan Kerja Pamapersada untuk Lulusan S1, Simak Persyaratannya

Lowongan Kerja Pamapersada untuk Lulusan S1, Simak Persyaratannya

Work Smart
Menakar Peluang Teknologi Taiwan Dorong Penerapan 'Smart City' di Indonesia

Menakar Peluang Teknologi Taiwan Dorong Penerapan "Smart City" di Indonesia

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke