Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Teknologi Percepat Pertumbuhan Industri Pangan

KOMPAS.com - Pertumbuhan industri pangan termasuk makanan dan minuman yang menyentuh angka rata-rata 9,5 persen membutuhkan sokongan teknologi untuk percepatannya. Data dari laman kemenperin.go.id menunjukkan bahwa pertumbuhan di industri ini berada di atas pertumbuhan ekonomi nasional pada angka di kisaran lima persen.

Catatan dari rilis yang diterima Kompas.com hari ini pada pameran industri penunjang di Jakarta menunjukkan bahwa industri pangan membutuhkan jaminan rantai pasokan berikut kelengkapan teknologi. Industri makanan hasil laut misalnya, memerlukan teknologi mulai dari pemanenan dan pengolahan, penyimpanan makanan dingin, metode pengemasan dan peralatan, berikut manajemen pendinginan lainnya.

Terkait hal itu, kata Sofianto Widjaja, Managing Director Pelita Promo Internusa (PPI), pihaknya menggelar tiga pameran selama tiga hari mulai 28 hingga 30 September 2017 di Jakarta International Expo (JIExpo). Pameran itu adalah Refrigeration & HVAC Indonesia (RHVAC) serta International Indonesia Seafood & Meat Expo (IISM). RHVAC adalah pergelaran kali kedua. Sementara, IISM adalah pergelaran kali kelima.

Di samping itu, dengan melihat pentingnya sinergi antar-sektor produksi pangan, International Farming Technology (IFT) juga digelar di lokasi sama. IFT adalah penyelenggaraan kali ketiga.

"Ketiganya untuk memenuhi permintaan pasar akan layanan produksi dan pasokan yang efisien, teknologi baru, peralatan inovatif dan sistem pemrosesan," demikian Sofianto Widjaja.

https://ekonomi.kompas.com/read/2017/09/28/213544926/teknologi-percepat-pertumbuhan-industri-pangan

Terkini Lainnya

Simak 5 Tips Mengelola Keuangan untuk Pasutri LDM

Simak 5 Tips Mengelola Keuangan untuk Pasutri LDM

Earn Smart
Luhut Bilang, Elon Musk Besok Pagi Datang ke Bali, Lalu Ketemu Jokowi

Luhut Bilang, Elon Musk Besok Pagi Datang ke Bali, Lalu Ketemu Jokowi

Whats New
Sandiaga Soroti Pengerukan Tebing di Uluwatu untuk Resort, Minta Alam Jangan Dirusak

Sandiaga Soroti Pengerukan Tebing di Uluwatu untuk Resort, Minta Alam Jangan Dirusak

Whats New
Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM Bank Jateng

Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM Bank Jateng

Whats New
Toko Marine Hadirkan Platform untuk Tingkatkan 'Employee Benefit'

Toko Marine Hadirkan Platform untuk Tingkatkan "Employee Benefit"

Whats New
Cara Cetak Rekening Koran BCA, BRI, BNI, dan Bank Mandiri via Online

Cara Cetak Rekening Koran BCA, BRI, BNI, dan Bank Mandiri via Online

Spend Smart
Daftar UMK Kota Surabaya 2024 dan 37 Daerah Lain di Jawa Timur

Daftar UMK Kota Surabaya 2024 dan 37 Daerah Lain di Jawa Timur

Whats New
Menhub Pastikan Bandara Juanda Surabaya Siap Layani Penerbangan Haji 2024

Menhub Pastikan Bandara Juanda Surabaya Siap Layani Penerbangan Haji 2024

Whats New
Kian Menguat, Harga Bitcoin Kembali Tembus 67.000 Dollar AS per Keping

Kian Menguat, Harga Bitcoin Kembali Tembus 67.000 Dollar AS per Keping

Whats New
Sri Mulyani: Barang Non Komersial Tak Akan Diatur Lagi dalam Permendag

Sri Mulyani: Barang Non Komersial Tak Akan Diatur Lagi dalam Permendag

Whats New
Lebih Murah dari Saham, Indodax Sebut Banyak Generasi Muda Pilih Investasi Kripto

Lebih Murah dari Saham, Indodax Sebut Banyak Generasi Muda Pilih Investasi Kripto

Earn Smart
Jokowi Minta Bea Cukai dan Petugas Pelabuhan Kerja 24 Jam Pastikan Arus Keluar 17.304 Kontainer Lancar

Jokowi Minta Bea Cukai dan Petugas Pelabuhan Kerja 24 Jam Pastikan Arus Keluar 17.304 Kontainer Lancar

Whats New
Dukung Ekonomi Hijau, Karyawan Blibli Tiket Kumpulkan 391,96 Kg Limbah Fesyen

Dukung Ekonomi Hijau, Karyawan Blibli Tiket Kumpulkan 391,96 Kg Limbah Fesyen

Whats New
Relaksasi Aturan Impor, Sri Mulyani: 13 Kontainer Barang Bisa Keluar Pelabuhan Tanjung Priok Hari Ini

Relaksasi Aturan Impor, Sri Mulyani: 13 Kontainer Barang Bisa Keluar Pelabuhan Tanjung Priok Hari Ini

Whats New
Produsen Refraktori BATR Bakal IPO, Bagaimana Prospek Bisnisnya?

Produsen Refraktori BATR Bakal IPO, Bagaimana Prospek Bisnisnya?

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke