Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Semester I 2017, Sritex Catatkan Laba Rp 454 Miliar

Jumlah tersebut mengalami peningkatan dari periode yang sama tahun 2016 sebesar 26,7 juta dollar AS.

Sedangkan total aset perusahaan pada semester I tahun ini mencapai sekitar 1 miliar dollar AS.

Aset tersebut terdiri dari 510 juta dollar AS aset lancar dan 549 juta dollar AS aset tidak lancar.

(Baca: Sritex Bidik Seragam Militer Negara-negara di Asia Tenggara)

Direktur Utama PT Sri Rejeki Isman Tbk, Iwan Setiawan Lukminto menyatakan perusahaan selama semester pertama tahun ini juga berhasil meningkatkan nilai penjualan sebesar 8 persen jika dibandingkan dengan semester sebelumnya, yaitu dari 371 juta dollar AS menjadi 400 juta dollar AS.

“Peningkatan beberapa indikator kinerja perusahaan pada semester tahun ini dipicu oleh penerapan beberapa strategi perusahaan antara lain adalah normalisasi kapasitas produk baru, efisiensi operasional dan produksi, serta inovasi produk bernilai tambah,” jelasnya melalui keterangan resmi, Senin (2/10/2017).

Saat ini, kata Iwan, berbagai produk Sritex mulai dari benang, kain Greige, kain jadi, produk Fashion, seragam korporasi atau knstansi pemerintah, seragam TNI dan POLRI serta seragam militer telah merambah ke lebih dari 100 negara di dunia.

Pengembangan produk - produk baru yang bernilai tambah, juga akan terus dilakukan untuk memberikan produk terbaik yang menjadi kebutuhan para pelanggan perusahaan.

“Sritex terus mengembangkan dan melakukan penelitian yang berteknologi tinggi sehingga menghasilkan produk unggulan yang mempunyai kemampuan seperti anti air, anti noda, anti api, anti-infrared, anti serangga, anti peluru, dan anti radiasi,” jelasnya.

Iwan mengaku optimistis bahwa kinerja perusahaan pada semester II tahun ini juga akan menunjukkan peningkatan.

“Kami melihat industri tekstil nasional secara keseluruhan masih akan mengalami peningkatan, terlebih dengan mempertimbangkan adanya kecenderungan peningatkan biaya buruh di China dan beberapa kendala perburuhan di Bangladesh, Indonesia jadi lebih disukai oleh para investor,” tambahnya.

https://ekonomi.kompas.com/read/2017/10/02/230000526/semester-i-2017-sritex-catatkan-laba-rp-454-miliar-

Terkini Lainnya

Harga Paket Vision+ dan Cara Berlangganan

Harga Paket Vision+ dan Cara Berlangganan

Spend Smart
Dorong Investasi di Industri Antara, Kemenperin: Kami Persiapankan 'Tax Holiday'

Dorong Investasi di Industri Antara, Kemenperin: Kami Persiapankan "Tax Holiday"

Whats New
Astra Life Catat Premi Bruto Rp 6,1 Triliun Sepanjang 2023

Astra Life Catat Premi Bruto Rp 6,1 Triliun Sepanjang 2023

Whats New
Rugi Bersih GOTO Susut 78 Persen, Jadi Rp 862 Miliar pada Kuartal I-2024

Rugi Bersih GOTO Susut 78 Persen, Jadi Rp 862 Miliar pada Kuartal I-2024

Whats New
Industri Fintech Lending Rugi pada Awal 2024, Ini Sebabnya Menurut Asosiasi

Industri Fintech Lending Rugi pada Awal 2024, Ini Sebabnya Menurut Asosiasi

Whats New
Menteri Trenggono Minta Reklamasi PIK Pakai Sedimentasi Laut

Menteri Trenggono Minta Reklamasi PIK Pakai Sedimentasi Laut

Whats New
Tren dan Peluang Investasi Kripto, Indonesia Berpotensi Pimpin Pasar ASEAN

Tren dan Peluang Investasi Kripto, Indonesia Berpotensi Pimpin Pasar ASEAN

Spend Smart
Kredit BNI Tumbuh Jadi Rp 695,16 Triliun pada Kuartal I 2024, UMKM dan Konsumer Jadi Mesin Baru

Kredit BNI Tumbuh Jadi Rp 695,16 Triliun pada Kuartal I 2024, UMKM dan Konsumer Jadi Mesin Baru

Whats New
Elnusa dan Pertagas Siap Kerjakan Proyek Kolaborasi Infrastruktur Energi di Kandis Riau

Elnusa dan Pertagas Siap Kerjakan Proyek Kolaborasi Infrastruktur Energi di Kandis Riau

Whats New
Perluasan Sektor Kredit, 'Jamu Manis' Terbaru dari BI untuk Perbankan

Perluasan Sektor Kredit, "Jamu Manis" Terbaru dari BI untuk Perbankan

Whats New
Survei BI: Kebutuhan Pembiayaan Korporasi pada Kuartal I-2024 Meningkat

Survei BI: Kebutuhan Pembiayaan Korporasi pada Kuartal I-2024 Meningkat

Whats New
Stranas Bisnis dan HAM, Upaya Pemerintah Lindungi Pekerja dalam Praktik Bisnis

Stranas Bisnis dan HAM, Upaya Pemerintah Lindungi Pekerja dalam Praktik Bisnis

Whats New
Soal Boks Mainan Megatron 'Influencer' Rusak, Ini Penjelasan Bea Cukai dan DHL

Soal Boks Mainan Megatron "Influencer" Rusak, Ini Penjelasan Bea Cukai dan DHL

Whats New
Kredit Bank Jatim Naik 18,7 Persen Sepanjang Kuartal I-2024

Kredit Bank Jatim Naik 18,7 Persen Sepanjang Kuartal I-2024

Whats New
Menteri Trenggono Akui Sulit Cegah Penyelundupan Benih Lobster

Menteri Trenggono Akui Sulit Cegah Penyelundupan Benih Lobster

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke