Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Datangi BEI, Yusuf Mansur Kenalkan Manajer Investasi Syariah Pertama di Indonesia

PAM merupakan perusahaan manajer investasi berbasis syariah pertama di Indonesia.

Yusuf Mansur mengatakan, saat ini minat masyarakat untuk berinvestasi sangat tinggi. Buktinya, jelas dia, banyak masyarakat yang menjadi korban investasi bodong. 

Oleh karena itu, dengan adanya PAM dapat mengakomodir minat masyarakat Indonesia untuk berinvestasi dengan prinsip-prinsip syariah.

"Bila masyarakat punya pilihan bukan hanya legal, tetapi syariah. Tentu ini tidak hanya keuntungan tapi ketenangan dan keuntungan. Jadi bagaimana masyarakat diajak untuk investasi jangka panjang tidak hanya pendek. Dan kami ingin memajukan investasi syariah," ujar Yusuf Mansur di Gedung Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Senin (4/11/2017)

Menurut Yusuf Mansur, investasi dengan prinsip syariah bukan hanya untuk masyarakat muslim saja, tetapi masyarakat lainnya bisa juga ikut berinvestasi dengan prinsip tersebut. 

"Kami bukan sesuatu yang berseberangan, tetapi bekerja sama bagaimana ini berjalan bersama memberikan keuntungan. Proses syariah untuk kenyamana,  jadi syariah harus di campaign bukan hanya muslim, tetapi untuk masyarakat yang lebih umum," ucap dia. 

Direktur Utama PAM, Ayu Widuri mengatakan, perusahaan telah mendapay izin sebagai manajer investasi dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) sejak 24 Oktober 2017. 

Dalam tahap awal, terang Ayu, PAM akan menerbitkan dua jenis produk reksadana yaitu produk reksadana pasar uang yaitu PAM Syariah Likuid Dana Safa serta reksadana pasar saham yaitu PAM Syariah Saham Dana Falah. Dua produk tersebut telah mendapatkan izin efektif dari OJK pada 29 November lalu. 

Ayu menyebutkan, produk tersebut akan ditawarkan kepada pengguna Paytren yang hingga kini mencapai 1,7 juta pengguna. 

"1,7 juta nasabah Paytren merupakan captive market kita di investor ritel. 500.000 nasabah, diharapkan menjadi investor ritel perdana," ucap dia.

https://ekonomi.kompas.com/read/2017/12/04/121711626/datangi-bei-yusuf-mansur-kenalkan-manajer-investasi-syariah-pertama-di

Terkini Lainnya

Sri Mulyani: Barang Non Komersial Tak Akan Diatur Lagi dalam Permendag

Sri Mulyani: Barang Non Komersial Tak Akan Diatur Lagi dalam Permendag

Whats New
Lebih Murah dari Saham, Indodax Sebut Banyak Generasi Muda Pilih Investasi Kripto

Lebih Murah dari Saham, Indodax Sebut Banyak Generasi Muda Pilih Investasi Kripto

Earn Smart
Jokowi Minta Bea Cukai dan Petugas Pelabuhan Kerja 24 Jam Pastikan Arus Keluar 17.304 Kontainer Lancar

Jokowi Minta Bea Cukai dan Petugas Pelabuhan Kerja 24 Jam Pastikan Arus Keluar 17.304 Kontainer Lancar

Whats New
Dukung Ekonomi Hijau, Karyawan Blibli Tiket Kumpulkan 391,96 Kg Limbah Fesyen

Dukung Ekonomi Hijau, Karyawan Blibli Tiket Kumpulkan 391,96 Kg Limbah Fesyen

Whats New
Relaksasi Aturan Impor, Sri Mulyani: 13 Kontainer Barang Bisa Keluar Pelabuhan Tanjung Priok Hari Ini

Relaksasi Aturan Impor, Sri Mulyani: 13 Kontainer Barang Bisa Keluar Pelabuhan Tanjung Priok Hari Ini

Whats New
Produsen Refraktori BATR Bakal IPO, Bagaimana Prospek Bisnisnya?

Produsen Refraktori BATR Bakal IPO, Bagaimana Prospek Bisnisnya?

Whats New
IHSG Menguat 3,22 Persen Selama Sepekan, Ini 10 Saham Naik Paling Tinggi

IHSG Menguat 3,22 Persen Selama Sepekan, Ini 10 Saham Naik Paling Tinggi

Whats New
Mengintip 'Virtual Assistant,' Pekerjaan yang Bisa Dilakukan dari Rumah

Mengintip "Virtual Assistant," Pekerjaan yang Bisa Dilakukan dari Rumah

Work Smart
Tingkatkan Kinerja, Krakatau Steel Lakukan Akselerasi Transformasi

Tingkatkan Kinerja, Krakatau Steel Lakukan Akselerasi Transformasi

Whats New
Stafsus Sri Mulyani Beberkan Kelanjutan Nasib Tas Enzy Storia

Stafsus Sri Mulyani Beberkan Kelanjutan Nasib Tas Enzy Storia

Whats New
Soroti Harga Tiket Pesawat Mahal, Bappenas Minta Tinjau Ulang

Soroti Harga Tiket Pesawat Mahal, Bappenas Minta Tinjau Ulang

Whats New
Tidak Kunjung Dicairkan, BLT Rp 600.000 Batal Diberikan?

Tidak Kunjung Dicairkan, BLT Rp 600.000 Batal Diberikan?

Whats New
Lowongan Kerja Pamapersada untuk Lulusan S1, Simak Persyaratannya

Lowongan Kerja Pamapersada untuk Lulusan S1, Simak Persyaratannya

Work Smart
Menakar Peluang Teknologi Taiwan Dorong Penerapan 'Smart City' di Indonesia

Menakar Peluang Teknologi Taiwan Dorong Penerapan "Smart City" di Indonesia

Whats New
Harga Emas Terbaru 18 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 18 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke