Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

2018, PT KCI Perbanyak Rangkaian KRL 12 Gerbong

Hal ini dilakukan dalam rangka mengakomodasi tingkat pertumbuhan penumpang yang ditargetkan menjadi 320 juta penumpang sepanjang tahun 2018.

"Sedangkan rangkaian dengan formasi 8 kereta akan semakin kami kurangi," kata Direktur Utama PT KCI Muhammad Nurul Fadhila dalam konferensi pers di Hotel Borobudur, Jakarta Pusat, Kamis (4/1/2018).

Fadhila merunut, dari 2016, formasi 8 kereta masih mendominasi layanan KRL Jabodetabek, yaitu sebanyak 38 rangkaian. Sedangkan untuk formasi 10 kereta ada 31 rangkaian dan formasi 12 kereta hanya 18 rangkaian.

Pada 2017, formasi 8 kereta dikurangi menjadi 28 rangkaian. Kemudian formasi 10 kereta ditambah menjadi 42 rangkaian, berikut dengan formasi 12 yang bertambah menjadi 20 rangkaian.

Untuk tahun 2018, PT KCI menargetkan menambah formasi 12 kereta menjadi 26 rangkaian, formasi 10 kereta jadi 43 rangkaian, serta formasi 8 kereta menjadi 22 rangkaian.

Bersamaan dengan rencana tersebut, PT KCI akan menempatkan seluruh formasi 12 kereta untuk rangkaian yang melayani lintas Duri-Tangerang dalam waktu dekat. Hal itu dilakukan untuk mengimbangi jumlah perjalanan KRL commuter line yang akan dikurangi ketika jadwal perjalanan kereta Bandara Soekarno-Hatta ditambah.

Rencananya, pihak operator, PT Railink, akan menambah jadwal perjalanan KA bandara, dari 42 jadi 82 perjalanan per hari.

Rute layanan KA bandara sendiri memang bersinggungan dengan lintas Duri-Tangerang. Kereta bandara saat beroperasi penuh nanti akan diberangkatkan dari Stasiun Manggarai menuju Stasiun BNI City atau Sudirman Baru, lalu menuju Stasiun Duri, Stasiun Batu Ceper, kemudian baru ke Stasiun Bandara Soekarno-Hatta.

https://ekonomi.kompas.com/read/2018/01/04/162452426/2018-pt-kci-perbanyak-rangkaian-krl-12-gerbong

Terkini Lainnya

Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Spend Smart
Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Whats New
Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Whats New
Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Whats New
Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi 'Feeder' bagi Malaysia dan Singapura

Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi "Feeder" bagi Malaysia dan Singapura

Whats New
Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Whats New
Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Whats New
Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara Masih Ditutup Sementara

Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara Masih Ditutup Sementara

Whats New
Kadin Gandeng Inggris, Dukung Bisnis Hutan Regeneratif

Kadin Gandeng Inggris, Dukung Bisnis Hutan Regeneratif

Whats New
Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen pada  Kuartal I 2024

Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen pada Kuartal I 2024

Whats New
Bappenas Buka Lowongan Kerja hingga 5 Mei 2024, Simak Persyaratannya

Bappenas Buka Lowongan Kerja hingga 5 Mei 2024, Simak Persyaratannya

Work Smart
Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045, Kemenko Perekonomian Berupaya Percepat Keanggotaan RI dalam OECD

Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045, Kemenko Perekonomian Berupaya Percepat Keanggotaan RI dalam OECD

Whats New
Indonesia dan Arab Saudi Sepakat Menambah Rute Penerbangan Baru

Indonesia dan Arab Saudi Sepakat Menambah Rute Penerbangan Baru

Whats New
BJBR Bukukan Laba Rp 453 Miliar pada Kuartal I 2024

BJBR Bukukan Laba Rp 453 Miliar pada Kuartal I 2024

Whats New
Microsoft Investasi Rp 27,6 Triliun di RI, Luhut: Tidak Akan Menyesal

Microsoft Investasi Rp 27,6 Triliun di RI, Luhut: Tidak Akan Menyesal

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke