Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pesanan Membeludak, Gramedia.com Minta Maaf atas Terlambatnya Pengiriman Buku

Manajemen Gramedia.com menyatakan banyaknya pesanan yang membludak saat penyelengaraan Harbolnas pada 12 Desember 2017 membuat semua staf harus bekerja keras.

Untuk memenuhi stok buku, manajemen harus stok cadangan yang ada di berbagai gudang. Proses tersebut yang membuat penyiapan dan pengiriman memakan waktu lebih lama dari perkiraan semula.

"Antusiasme Anda semua sepanjang Harbolnas 2017 ini luar biasa, dan jumlah buku yang dipesan jauh di atas perkiraan kami. Kami ingin menyampaikan permintaan maaf secara resmi atas keterlambatan pengiriman sebagian pesanan," tulis Manajemen Gramedia dalam keterangannya, Jumat (5/1/2018).

Untuk merespon keluhan customer, Gramedia.com menyediakan wadah khusus yang bisa diakses melalui  untuk konsumen agar dapat mengeluh atas ketidaknyaman seperti, ?pelanggan yang belum menerima paketnya, belum menerima nomor pesanan, atau mengalami masalah dalam pengiriman dan penerimaan paket, serta keluhan lainnya.

Wadah tersebut bisa diakses melalui tautan ini.

"Pihak manajemen melihat kejadian menjadi bahan evaluasi yang baik bagi kami untuk Harbolnas berikutnya, sehingga Gramedia Digital Nusantara bisa benar-benar menjadi andalan bagi semua pecinta buku," pungkas manajemen.

https://ekonomi.kompas.com/read/2018/01/05/211258126/pesanan-membeludak-gramediacom-minta-maaf-atas-terlambatnya-pengiriman-buku

Terkini Lainnya

Bahlil Ungkap 61 Persen Saham Freeport Bakal Jadi Milik Indonesia

Bahlil Ungkap 61 Persen Saham Freeport Bakal Jadi Milik Indonesia

Whats New
Cadangan Beras Pemerintah 1,6 Juta Ton, Bos Bulog: Tertinggi dalam 4 Tahun

Cadangan Beras Pemerintah 1,6 Juta Ton, Bos Bulog: Tertinggi dalam 4 Tahun

Whats New
Intip Rincian Permendag Nomor 7 Tahun 2024 Tentang Kebijakan dan Pengaturan Impor, Berlaku 6 Mei 2024

Intip Rincian Permendag Nomor 7 Tahun 2024 Tentang Kebijakan dan Pengaturan Impor, Berlaku 6 Mei 2024

Whats New
Kebijakan Makroprudensial Pasca-Kenaikan BI Rate

Kebijakan Makroprudensial Pasca-Kenaikan BI Rate

Whats New
Peringati May Day 2024, Forum SP Forum BUMN Sepakat Tolak Privatisasi

Peringati May Day 2024, Forum SP Forum BUMN Sepakat Tolak Privatisasi

Whats New
MJEE Pasok Lift dan Eskalator untuk Istana Negara, Kantor Kementerian hingga Rusun ASN di IKN

MJEE Pasok Lift dan Eskalator untuk Istana Negara, Kantor Kementerian hingga Rusun ASN di IKN

Whats New
Great Eastern Life Indonesia Tunjuk Nina Ong Sebagai Presdir Baru

Great Eastern Life Indonesia Tunjuk Nina Ong Sebagai Presdir Baru

Whats New
Dukung Kemajuan Faskes, Hutama Karya Percepat Pembangunan RSUP Dr Sardjito dan RSUP Prof Ngoerah

Dukung Kemajuan Faskes, Hutama Karya Percepat Pembangunan RSUP Dr Sardjito dan RSUP Prof Ngoerah

Whats New
Bantuan Pangan Tahap 2, Bulog Mulai Salurkan Beras 10 Kg ke 269.000 KPM

Bantuan Pangan Tahap 2, Bulog Mulai Salurkan Beras 10 Kg ke 269.000 KPM

Whats New
Menperin: PMI Manufaktur Indonesia Tetap Ekspansif Selama 32 Bulan Berturut-turut

Menperin: PMI Manufaktur Indonesia Tetap Ekspansif Selama 32 Bulan Berturut-turut

Whats New
Imbas Erupsi Gunung Ruang: Bandara Sam Ratulangi Masih Ditutup, 6 Bandara Sudah Beroperasi Normal

Imbas Erupsi Gunung Ruang: Bandara Sam Ratulangi Masih Ditutup, 6 Bandara Sudah Beroperasi Normal

Whats New
Jumlah Penumpang LRT Jabodebek Terus Meningkat Sepanjang 2024

Jumlah Penumpang LRT Jabodebek Terus Meningkat Sepanjang 2024

Whats New
Hingga Maret 2024, BCA Syariah Salurkan Pembiayaan ke UMKM Sebesar Rp 1,9 Triliun

Hingga Maret 2024, BCA Syariah Salurkan Pembiayaan ke UMKM Sebesar Rp 1,9 Triliun

Whats New
Antisipasi El Nino, Mentan Amran Dorong Produksi Padi NTB Lewat Pompanisasi

Antisipasi El Nino, Mentan Amran Dorong Produksi Padi NTB Lewat Pompanisasi

Whats New
Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru pada Jumat 3 Mei 2024

Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru pada Jumat 3 Mei 2024

Spend Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke