Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Bangkit dari Zona Merah, IHSG Tutup Pekan dengan Rekor Level Tertinggi

Setelah sepanjang perdagangan berkubang di teritori negatif, IHSG melejit menjelang penutupan. IHSG ditutup menguat 18,23 poin atau 0,28 persen  pada 6.490,89. Posisi ini merupakan level tertinggi penutupan BEI.

Sementara indeks LQ45 yang terdiri dari 45 saham terlikuid alias blue chip naik tipis 0,12 persen menjadi 1.100,19. Kemudian indeks Kompas 100 juga naik tipis 0,18 persen ke posisi 1.376,33.

Pada perdagangan menjelang akhir pekan ini terdapat 175 saham menguat, berbanding 169 yang melemah. Sedangkan 130 saham lainnya tak bergerak.

Adapun nilai transaksi mencaoai Rp 8,17 triliun dengan volume 9,79 miliar lot saham.

https://ekonomi.kompas.com/read/2018/01/19/171010026/bangkit-dari-zona-merah-ihsg-tutup-pekan-dengan-rekor-level-tertinggi

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke