Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Indomaret akan Tindak tegas Oknum Pegawai yang Bedakan Harga Barang

Direktur Pemasaran PT Indomarco Prismatama, Wiwiek Yusuf mengatakan, para pegawai tetap akan berusaha untuk melakukan pekerjaan sesuai dengan standar dan operasional perusahaan (SOP). "Kami pastikan tidak (ada oknum)," ujar dia saat dihubungi Kompas.com, Selasa (23/1/2018).

Wiwiek menuturkan, jika ditemukan pegawai Indomaret yang sengaja membedakan harga barang, maka pihaknya akan bertindak tegas dengan membawa pegawai tersebut ke jalur hukum.

"Kalau sampai terjadi, kami akan proses sesuai dengan ketentuan perusahaan dan hukum di Indonesia," jelas dia.

Seperti diketahui, terdapat video konsumen yang mengkomplain harga barang di rak toko yang berbeda dengan di struk konsumen. Video tersebut viral di sosial media Facebook oleh akun Kejadian Hari Ini.

Dalam Video tersebut terdapat seorang konsumen yang mengkomplain pegawai Indomaret, karena melihat perbedaan harga barang distruk dengan di rak toko.

Wiwiek menambahkan, jika memang ada terjadi perbedaan harga, para konsumen akan diberikan harga termurah yang ada di rak maupun harga distruk.

"Hal ini untuk memberikan perlindungan dan jaminan pelayanan yg terbaik untuk pelanggan," pungkas dia.

https://ekonomi.kompas.com/read/2018/01/23/163732026/indomaret-akan-tindak-tegas-oknum-pegawai-yang-bedakan-harga-barang

Terkini Lainnya

Temui Pemda Klungkung, Kemenkop UKM Pastikan Tak Ada Pembatasan Jam Operasional Warung Kelontong

Temui Pemda Klungkung, Kemenkop UKM Pastikan Tak Ada Pembatasan Jam Operasional Warung Kelontong

Whats New
Dongkrak Transaksi Nontunai, Bank DKI Gandeng Komunitas Mini 4WD

Dongkrak Transaksi Nontunai, Bank DKI Gandeng Komunitas Mini 4WD

Whats New
Apakah Gopay Bisa Tarik Tunai?

Apakah Gopay Bisa Tarik Tunai?

Earn Smart
Limit Tarik Tunai BRI Simpedes dan BritAma di ATM

Limit Tarik Tunai BRI Simpedes dan BritAma di ATM

Earn Smart
Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BNI via HP Antiribet

Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BNI via HP Antiribet

Earn Smart
Apakah DANA Bisa Tarik Tunai? Bisa Pakai 5 Cara Ini

Apakah DANA Bisa Tarik Tunai? Bisa Pakai 5 Cara Ini

Whats New
OJK Terbitkan Aturan 'Short Selling', Simak 8 Pokok Pengaturannya

OJK Terbitkan Aturan "Short Selling", Simak 8 Pokok Pengaturannya

Whats New
2 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu Mandiri di ATM Pakai HP

2 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu Mandiri di ATM Pakai HP

Earn Smart
3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM BCA Modal HP

3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM BCA Modal HP

Spend Smart
Ketidakpastian Global Meningkat, Sri Mulyani: Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Tetap di Atas 5 Persen

Ketidakpastian Global Meningkat, Sri Mulyani: Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Tetap di Atas 5 Persen

Whats New
Pada Pertemuan Bilateral di Kementan, Indonesia dan Ukraina Sepakati Kerja Sama Bidang Pertanian

Pada Pertemuan Bilateral di Kementan, Indonesia dan Ukraina Sepakati Kerja Sama Bidang Pertanian

Whats New
Semakin Mudah dan Praktis, Bayar PKB dan Iuran Wajib Kini Bisa lewat Bank Mandiri

Semakin Mudah dan Praktis, Bayar PKB dan Iuran Wajib Kini Bisa lewat Bank Mandiri

Whats New
Ketidakpastian Global Meningkat, Sri Mulyani: Sistem Keuangan RI Masih dalam Kondisi Terjaga

Ketidakpastian Global Meningkat, Sri Mulyani: Sistem Keuangan RI Masih dalam Kondisi Terjaga

Whats New
Pesan Luhut ke Prabowo: Jangan Bawa Orang-orang 'Toxic' ke Dalam Pemerintah Anda

Pesan Luhut ke Prabowo: Jangan Bawa Orang-orang "Toxic" ke Dalam Pemerintah Anda

Whats New
Barang Bawaan Pribadi dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi, Ini Pesan Bea Cukai ke 'Jastiper'

Barang Bawaan Pribadi dari Luar Negeri Tak Lagi Dibatasi, Ini Pesan Bea Cukai ke "Jastiper"

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke