Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ada "Help Desk", Warga Bisa Tagih Janji AP I Soal Bandara Kulon Progo

"Help Desk ini bisa membantu menjembatani segala bentuk pertanyaan dan komunikasi," kata Direktur Pemasaran dan Pelayanan AP I Devy W Suradji saat memberi sambutan, di lokasi.

Devy menceritakan, selama ini alur komunikasi mengenai proses ganti kerugian dan hal terkait lainnya antara AP I dengan warga terdampak belum berjalan maksimal. Sering terjadi kesalahpahaman karena informasi yang diterima warga juga simpang siur, sehingga diputuskan untuk dibangun Help Desk guna mewadahi kebutuhan warga tersebut.

Di Help Desk ini, ada perwakilan dari Pemerintah Kabupaten Kulon Progo, kontraktor dari PT PP, serta pihak Badan Pertanahan Nasional (BPN). Warga terdampak bisa menanyakan sejauh mana proses ganti kerugian mereka hingga hal di luar itu, seperti kesempatan kerja yang tersedia selama pembangunan NYIA berlangsung.

Bupati Kulon Progo Hasto Wardoyo mengajak warga memanfaatkan keberadaan Help Desk ini. Dia turut mengapresiasi AP I yang membuka tempat pelayanan terpadu seperti ini, sehingga warga yang selama ini bingung mau mengadu ke mana bisa mendapat kepastian.

"Nanti bisa tagih janjinya AP I di sini langsung," tutur Hasto.

Help Desk ini nantinya akan diisi oleh lima orang lulusan Sarjana Hukum dan Ilmu Komunikasi ditambah satu perwakilan Pemkab Kulon Progo. Jam operasional Help Desk dari pukul 08.00 hingga 15.00 WIB setiap hari Senin sampai Jumat.

https://ekonomi.kompas.com/read/2018/02/05/140100626/ada-help-desk-warga-bisa-tagih-janji-ap-i-soal-bandara-kulon-progo

Terkini Lainnya

Kenaikan BI Rate Tak Beri Dampak Langsung ke Industri Fintech Lending

Kenaikan BI Rate Tak Beri Dampak Langsung ke Industri Fintech Lending

Whats New
Menteri Trenggono Ungkap Ada 5 Perusaahan Vietnam yang Tertarik Investasi Benur

Menteri Trenggono Ungkap Ada 5 Perusaahan Vietnam yang Tertarik Investasi Benur

Whats New
Stagwell Tambahkan Leverate Group ke Program Global Affiliate

Stagwell Tambahkan Leverate Group ke Program Global Affiliate

Whats New
Tertahan Sejak 2022, Bea Cukai Akhirnya Serahkan Alat Belajar SLB ke Pihak Sekolah

Tertahan Sejak 2022, Bea Cukai Akhirnya Serahkan Alat Belajar SLB ke Pihak Sekolah

Whats New
BI Beberkan Perbedaan Kondisi Ekonomi Saat Ini dengan Krisis 1998

BI Beberkan Perbedaan Kondisi Ekonomi Saat Ini dengan Krisis 1998

Whats New
Kemenperin: Indeks Kepercayaan Industri April Melambat Jadi 52,30

Kemenperin: Indeks Kepercayaan Industri April Melambat Jadi 52,30

Whats New
Intip 'Modern'-nya Pasar Tradisional Lebak Budi di Lampung, Usai Tawar Menawar Bayarnya Pakai QRIS

Intip "Modern"-nya Pasar Tradisional Lebak Budi di Lampung, Usai Tawar Menawar Bayarnya Pakai QRIS

Whats New
IHSG Ditutup Menguat 119 Poin, Rupiah Masih Lesu

IHSG Ditutup Menguat 119 Poin, Rupiah Masih Lesu

Whats New
Logam Mulia Bisa Jadi Pelindung Aset, Bagaimana Penjelasannya?

Logam Mulia Bisa Jadi Pelindung Aset, Bagaimana Penjelasannya?

BrandzView
KKP Mulai Uji Coba Penangkapan Ikan Terukur, Ini Lokasinya

KKP Mulai Uji Coba Penangkapan Ikan Terukur, Ini Lokasinya

Whats New
Namanya 'Diposting' Jadi Menteri BUMN di Medsos, Menteri KKP: Kita Urus Lobster Dulu...

Namanya "Diposting" Jadi Menteri BUMN di Medsos, Menteri KKP: Kita Urus Lobster Dulu...

Whats New
Genjot Dana Murah, Bank Mega Syariah Gelar Program Tabungan Berhadiah

Genjot Dana Murah, Bank Mega Syariah Gelar Program Tabungan Berhadiah

Whats New
Foxconn Tak Kunjung Bangun Pabrik di RI, Bahlil: Masih Nego Terus...

Foxconn Tak Kunjung Bangun Pabrik di RI, Bahlil: Masih Nego Terus...

Whats New
Strategi Bisnis Bank Jatim di Tengah Tren Suku Bunga Tinggi

Strategi Bisnis Bank Jatim di Tengah Tren Suku Bunga Tinggi

Whats New
Sambangi Gudang DHL, Dirjen Bea Cukai: Proses Kepabeanan Tak Bisa Dipisahkan dari Perusahaan Jasa Titipan

Sambangi Gudang DHL, Dirjen Bea Cukai: Proses Kepabeanan Tak Bisa Dipisahkan dari Perusahaan Jasa Titipan

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke