Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Perusahaan Sawit dan Batu Bara Anggota Apindo Segera IPO

Meskipun demikian, ia tidak merinci identitas perusahaan tersebut.

Yang pasti, imbuh Hariyadi, keduanya bergerak di bidang komoditas. Salah satu perusahaan bergerak di sektor kelapa sawit, sementara perusahaan lainnya bergerak di bisnis batu bara.

"Yang batu bara bulan Juni, kelapa sawit di Agustus, kuartal III 2018. Mereka akan listing," ujar Hariyadi di Jakarta, Selasa (20/2/2018).

Selain kedua perusahaan tersebut, ada pula sebanyak lima perusahaan sedang mempertimbangkan untuk juga melantai di bursa.

Kelima perusahaan tersebut sedang melakukan pembenahan di sisi adminitrasi dan legalitas.

Hariyadi menjelaskan, dari lima perusahaan tersebut, sebanyak tiga perusahaan berkantor pusat di Jakarta. Sementara itu, dua perusahaan lainnya berasal dari luar Jakarta.

"Insya Allah di tahun ini. Mereka sedang mempertimbangkan," jelas Hariyadi.

Ia menjelaskan, pihaknya melakukan sosialisasi kepada para anggota mengenai peluang untuk melakukan IPO di BEI.

Sebab, saat ini merupakan momentum yang bagus untuk melakukan IPO, sejalan dengan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) yang mengalami tren penguatan.

"Kami bilang momentumnya sekarang lagi bagus, karena momentum untuk mendapat kondisi seperti ini belum tentu ada lagi," ungkap Hariyadi.

https://ekonomi.kompas.com/read/2018/02/20/153903726/perusahaan-sawit-dan-batu-bara-anggota-apindo-segera-ipo

Terkini Lainnya

Masih Merugi, Industri Fintech Lending Diharapkan Cetak Laba pada Kuartal II 2024

Masih Merugi, Industri Fintech Lending Diharapkan Cetak Laba pada Kuartal II 2024

Whats New
Surat Utang Diburu Investor, Pemerintah Kantongi Rp 21,36 Triliun

Surat Utang Diburu Investor, Pemerintah Kantongi Rp 21,36 Triliun

Whats New
Mudah, Begini Cara Cek Saldo JHT BPJS Ketenagakerjaan via Aplikasi JMO

Mudah, Begini Cara Cek Saldo JHT BPJS Ketenagakerjaan via Aplikasi JMO

Whats New
OJK: Portofolio Investasi Dana Pensiun Masih Didominasi Instrumen SBN

OJK: Portofolio Investasi Dana Pensiun Masih Didominasi Instrumen SBN

Whats New
Capex Adalah: Pengertian, Jenis, Contoh, dan Cara Menghitungnya

Capex Adalah: Pengertian, Jenis, Contoh, dan Cara Menghitungnya

Earn Smart
Prospek Reksadana Campuran Dinilai Masih Menarik, Ini Alasannya

Prospek Reksadana Campuran Dinilai Masih Menarik, Ini Alasannya

Whats New
Pemerintah Kantongi Rp 21,36 Triliun dari Lelang 7 Seri Surat Utang Negara

Pemerintah Kantongi Rp 21,36 Triliun dari Lelang 7 Seri Surat Utang Negara

Whats New
OJK Tindak 45 Iklan Keuangan yang Langgar Aturan pada Kuartal I-2024

OJK Tindak 45 Iklan Keuangan yang Langgar Aturan pada Kuartal I-2024

Whats New
Asosiasi Vape Gencarkan Edukasi untuk Kurangi Kebiasaan Merokok

Asosiasi Vape Gencarkan Edukasi untuk Kurangi Kebiasaan Merokok

Whats New
Cara Resign dari Pekerjaan dengan Sopan dan Tanpa Drama

Cara Resign dari Pekerjaan dengan Sopan dan Tanpa Drama

Work Smart
PGN Saka Resmi Perpanjang Kontrak WK Ketapang Bersama Petronas di IPA Convex 2024

PGN Saka Resmi Perpanjang Kontrak WK Ketapang Bersama Petronas di IPA Convex 2024

Whats New
MSIG Life Bayar Klaim Meninggal Dunia dan Kesehatan Rp 164 Miliar per Kuartal I 2024

MSIG Life Bayar Klaim Meninggal Dunia dan Kesehatan Rp 164 Miliar per Kuartal I 2024

Whats New
Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan lewat BRImo dengan Mudah

Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan lewat BRImo dengan Mudah

Spend Smart
Di IPA Convex 2024, Pertamina, Petronas, dan MedcoEnergi Sepakat Prioritaskan Kolaborasi

Di IPA Convex 2024, Pertamina, Petronas, dan MedcoEnergi Sepakat Prioritaskan Kolaborasi

Whats New
Bank Mandiri: Suku Bunga Acuan Belum Akan Turun dalam Waktu Dekat

Bank Mandiri: Suku Bunga Acuan Belum Akan Turun dalam Waktu Dekat

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke