Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Menteri Susi Tantang Kepala Daerah Lain Lomba Paddle Board

Dalam pertandingan tersebut, Susi berdayung dengan paddle board, sementera Sandi berenang. Mereka bertanding dijarak 2 x 500 meter. 

Awalnya Menteri Susi unggul dalam pertandingan tersebut, tetapi di garis finish Susi menunggu Sandi dan mengangkat bendera finish bersama.

Namun, pertandingan tersebut belum membuat menteri yang kerap berpenampilan nyentrik ini merasa puas. 

Susi malah menantang kepala daerah lain yang memiliki wilayah perairan seperti danau dan laut untuk berlomba olahraga paddle board. 

"Siapa saja kepala daerah yang mempunyai wilayah air, danau bendungan, saya mau berlomba," ucap dia di Festival Danau Sunter, Jakarta. 

Menurut Susi, tantangan ini merupakan salah satu upaya agar kepala daerah lain mau membersihkan danau atau laut yang terdapat di wilayahnya. 

"Ini (tantangan) supaya bersih, yang penting bersih. Saya mau berlomba dan siap datang," kata dia. 

Penataan Danau Sunter bermula dari tantangan Susi untuk membuat sungai dan danau di Jakarta dibuat seperti sungai dan danau di Geneva, Swiss. Sandi menantang balik Susi untuk bertanding di Danau Sunter yang telah dibersihkan. 

https://ekonomi.kompas.com/read/2018/02/25/124419226/menteri-susi-tantang-kepala-daerah-lain-lomba-paddle-board

Terkini Lainnya

Integrasi dan Agregasi, Kunci Optimalisasi Pemanfaatan Gas Bumi di Masa Transisi

Integrasi dan Agregasi, Kunci Optimalisasi Pemanfaatan Gas Bumi di Masa Transisi

Whats New
Bansos Beras Lanjut Setelah Juni? Airlangga: Belum Pernah Dibahas

Bansos Beras Lanjut Setelah Juni? Airlangga: Belum Pernah Dibahas

Whats New
Sepatu Impor dari China Banjiri Pasar RI?

Sepatu Impor dari China Banjiri Pasar RI?

Whats New
BSI Luncurkan Sukuk Berkelanjutan, Simak Imbal Hasil yang Ditawarkan

BSI Luncurkan Sukuk Berkelanjutan, Simak Imbal Hasil yang Ditawarkan

Whats New
InJourney Group Dukung Kelancaran Ibadah Waisak

InJourney Group Dukung Kelancaran Ibadah Waisak

Whats New
Serba Canggih, Luhut Takjub Lihat Kapal OceanXplorer

Serba Canggih, Luhut Takjub Lihat Kapal OceanXplorer

Whats New
BRI Beri Apresiasi untuk AgenBRILink Terbaik

BRI Beri Apresiasi untuk AgenBRILink Terbaik

Whats New
Honda Prospect Motor Buka Lowongan Kerja hingga 7 Juni 2024, Simak Persyaratannya

Honda Prospect Motor Buka Lowongan Kerja hingga 7 Juni 2024, Simak Persyaratannya

Work Smart
Bos Garuda Beberkan Kronologi Pesawat Terbakar di Makassar

Bos Garuda Beberkan Kronologi Pesawat Terbakar di Makassar

Whats New
Jokowi Turun Tangan Atasi Masalah Bea Cukai, Stafsus Sri Mulyani: Kami Sangat Bersyukur...

Jokowi Turun Tangan Atasi Masalah Bea Cukai, Stafsus Sri Mulyani: Kami Sangat Bersyukur...

Whats New
PT Inerman Gandeng Shanghai Electric Bangun PLTS Terapung di Cilamaya, Siapkan Investasi Rp 20,89 Triliun

PT Inerman Gandeng Shanghai Electric Bangun PLTS Terapung di Cilamaya, Siapkan Investasi Rp 20,89 Triliun

Whats New
Dorong Produksi Nasional, Jatim Siap Genjot Indeks Pertanaman PadiĀ 

Dorong Produksi Nasional, Jatim Siap Genjot Indeks Pertanaman PadiĀ 

Whats New
Kata Dirut Garuda soal Api di Mesin yang Sebabkan Penerbangan Haji Kloter 5 Makassar Balik ke Bandara Sultan Hasanuddin

Kata Dirut Garuda soal Api di Mesin yang Sebabkan Penerbangan Haji Kloter 5 Makassar Balik ke Bandara Sultan Hasanuddin

Whats New
Petrokimia Gresik dan Pupuk Indonesia Tingkatkan Produktivitas Padi di Timor Leste

Petrokimia Gresik dan Pupuk Indonesia Tingkatkan Produktivitas Padi di Timor Leste

Whats New
PPN 12 Persen: Siapkah Perekonomian Indonesia?

PPN 12 Persen: Siapkah Perekonomian Indonesia?

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke