Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

3 Maskapai terbesar China Diprediksi Raup Laba Tahunan Tertinggi

Seperti dikutip dari Reuters, Senin (26/3/2018), para analis mengestimasi pendapatan bersih China Southern Airlines Co Ltd, maskapai terbesar China dari sisi jumlah penumpang, akan mencapai sekitar 6,4 miliar yuan atau 1,01 miliar dollar AS, setara sekitar Rp 13,7 triliun. Ini adalah capaian tertinggi sejak maskapai tersebut melantai di bursa 11 tahun lalu.

Adapun Air China Ltd akan melaporkan laba terbesarnya sejak tahun 2010 silam. Sementara itu, China Eastern Airlines Corp Ltd bakal melaporkan kinerja keuangan terbaiknya sejak tahun 1996.

Faktor utama pendorong tingginya laba maskapai-maskapai tersebut adalah besarnya gelombang pariwisata China. Lebih dari 5 miliar perjalanan dibuat pada tahun 2017 lalu, naik 12,8 persen dibandingkan pada tahun 2016.

Sementara itu, perjalanan internasional yang dilakukan warga China mencapai 129 juta perjalanan, naik 5,7 persen dibandingkan tahun sebelumnya. Data tersebut diterbitkan oleh Lembaga Administrasi Pariwisata Nasional China.

Adapun nilai tukar yuan juga menguat 10 persen terhadap dollar AS sejak awal tahun 2017. Kondisi ini membantu memangkas biaya pendanaan pembelian pesawat baru.

"(Laba maskapai) akan sangat kuat. Namun, fokus utamanta adalah bagaimana imbal hasil, khususnya dengan sekarang biaya bahan bakar naik, dapat memitigasi dampak biaya," ujar Kevin Lau, analis di Daiwa Securities di Hong Kong.

Per Juni 2017 lalu, ketiga pesawat tersebut memiliki dan menyewakan pesawat sebanyak 1.924 unit, naik dibandingkan 1.868 pada periode yang sama tahun sebelumnya. Pada tahun lalu pun, sejumlah rute internasional dibuka dari China, termasuk rute Ghuangzhou-Vientiane, Laos dan Shanghai-Cebu, Filipina.

https://ekonomi.kompas.com/read/2018/03/26/094800226/3-maskapai-terbesar-china-diprediksi-raup-laba-tahunan-tertinggi

Terkini Lainnya

Ombudsman Minta Seleksi CASN Diundur Setelah Pilkada, MenPAN-RB: Tidak Mungkin Ditunda

Ombudsman Minta Seleksi CASN Diundur Setelah Pilkada, MenPAN-RB: Tidak Mungkin Ditunda

Whats New
IHSG Ditutup Naik 0,24 Persen, Rupiah Lanjutkan Penguatan

IHSG Ditutup Naik 0,24 Persen, Rupiah Lanjutkan Penguatan

Whats New
Temui Pemda Klungkung, Kemenkop UKM Pastikan Tak Ada Pembatasan Jam Operasional Warung Kelontong

Temui Pemda Klungkung, Kemenkop UKM Pastikan Tak Ada Pembatasan Jam Operasional Warung Kelontong

Whats New
Dongkrak Transaksi Nontunai, Bank DKI Gandeng Komunitas Mini 4WD

Dongkrak Transaksi Nontunai, Bank DKI Gandeng Komunitas Mini 4WD

Whats New
Apakah Gopay Bisa Tarik Tunai?

Apakah Gopay Bisa Tarik Tunai?

Earn Smart
Limit Tarik Tunai BRI Simpedes dan BritAma di ATM

Limit Tarik Tunai BRI Simpedes dan BritAma di ATM

Earn Smart
Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BNI via HP Antiribet

Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BNI via HP Antiribet

Earn Smart
Apakah DANA Bisa Tarik Tunai? Bisa Pakai 5 Cara Ini

Apakah DANA Bisa Tarik Tunai? Bisa Pakai 5 Cara Ini

Whats New
OJK Terbitkan Aturan 'Short Selling', Simak 8 Pokok Pengaturannya

OJK Terbitkan Aturan "Short Selling", Simak 8 Pokok Pengaturannya

Whats New
2 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu Mandiri di ATM Pakai HP

2 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu Mandiri di ATM Pakai HP

Earn Smart
3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM BCA Modal HP

3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM BCA Modal HP

Spend Smart
Ketidakpastian Global Meningkat, Sri Mulyani: Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Tetap di Atas 5 Persen

Ketidakpastian Global Meningkat, Sri Mulyani: Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Tetap di Atas 5 Persen

Whats New
Pada Pertemuan Bilateral di Kementan, Indonesia dan Ukraina Sepakati Kerja Sama Bidang Pertanian

Pada Pertemuan Bilateral di Kementan, Indonesia dan Ukraina Sepakati Kerja Sama Bidang Pertanian

Whats New
Semakin Mudah dan Praktis, Bayar PKB dan Iuran Wajib Kini Bisa lewat Bank Mandiri

Semakin Mudah dan Praktis, Bayar PKB dan Iuran Wajib Kini Bisa lewat Bank Mandiri

Whats New
Ketidakpastian Global Meningkat, Sri Mulyani: Sistem Keuangan RI Masih dalam Kondisi Terjaga

Ketidakpastian Global Meningkat, Sri Mulyani: Sistem Keuangan RI Masih dalam Kondisi Terjaga

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke