Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kredivo Sesuaikan Produk Pinjaman dengan Kebutuhan Millenial

JAKARTA, KOMPAS.com - Perusahaan layanan teknologi keuangan (fintech) Kredivo  menyediakan dua produk pinjaman tunai yang dianggap cocok buat generasi millenial. Kedua produk itu adalah pinjaman Mini dan pinjaman Jumbo.

Head of Product Pinjaman Tunai Kredivo Adiska Haryadi menuturkan, produk pinjaman ini diluncurkan untuk memberikan pilihan bagi calon penggunanya. Generasi millenial bisa memilih produk sesuai keinginan dan paling utama soal kebutuhan.

"Pinjaman Mini itu pinjaman jangka pendek yang hanya sebulan. Jumlah pinjaman dari Rp 500.000 sampai Rp 3 juta," sebut Adiska kepada Kompas.com di Gedung Morrissey, Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (4/12/2018).

Adiskan menambahkan, jenis pinjaman kedua adalah Jumbo. Ini adalah produk pinjaman jangka panjang yakni 3-6 bulan dengan nominal pinjamannya lebih besar daripada pinjaman Mini dan cocok bagi yang membutuhkan pinjaman besar.

"Jumbo itu pinjaman panjang tiga sampai enam bulan, besarannya Rp 3 juta sampai Rp 30 juta," terangnya.

Selain menghadirkan variasi pinjaman, Kredivo juga menerapkan bunga pinjaman yang rendah dibandingkan dengan perusahaan penyedia pinjaman lain. Ini menjadi salah satu keungulan pinjaman okeh Kredivo, yaitu sebesar 2,95 persen per bulan.

"Terget kita adalah millenial, sesuai dengan kriteria (pinjamannya) kita. Dan dari situ targetnya sudah milenial atau mahasiswa tapi sudah mulai bekerja," jelasnya.

Dia menerangkan, mereka yang melakukan peminjaman harus berusia 18 tahun, memiliki Kartu Tanda Penduduk (KTP), dan sudah berpenghasilan minimal Rp 3 juta.

Selain varian pinjaman, Kredivo juga berusaha memberikan kemudahan dalam proses pengajuan pinjaman

https://ekonomi.kompas.com/read/2018/12/04/175734726/kredivo-sesuaikan-produk-pinjaman-dengan-kebutuhan-millenial

Terkini Lainnya

Kinerja 'Paylater Multifinance' Tetap 'Moncer' di Tengah Gempuran Produk Perbankan

Kinerja "Paylater Multifinance" Tetap "Moncer" di Tengah Gempuran Produk Perbankan

Whats New
Kian Bertambah, Jumlah Investor Kripto di Indonesia Tembus 19,75 Juta

Kian Bertambah, Jumlah Investor Kripto di Indonesia Tembus 19,75 Juta

Whats New
Erick Thohir Resmikan Antara Heritage, Jadi Ikon Destinasi Wisata Sejarah dan Jurnalisme

Erick Thohir Resmikan Antara Heritage, Jadi Ikon Destinasi Wisata Sejarah dan Jurnalisme

Whats New
Medco Energi Bantu Ratusan Petani di Sumsel Budidaya Karet Organik

Medco Energi Bantu Ratusan Petani di Sumsel Budidaya Karet Organik

Whats New
Kemendag Fasilitasi Verifikasi Penyelidikan Antisubsidi Produk Aluminium Ekstrusi asal Indonesia oleh AS

Kemendag Fasilitasi Verifikasi Penyelidikan Antisubsidi Produk Aluminium Ekstrusi asal Indonesia oleh AS

Whats New
 IHSG Koreksi Tipis, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.000

IHSG Koreksi Tipis, Rupiah Melemah ke Level Rp 16.000

Whats New
Komitmen PGN Perluas Pemanfaatan Gas Bumi di HUT ke-59

Komitmen PGN Perluas Pemanfaatan Gas Bumi di HUT ke-59

Whats New
Kementerian ESDM Lelang 5 Blok Migas di IPA Convex 2024, Ini Daftarnya

Kementerian ESDM Lelang 5 Blok Migas di IPA Convex 2024, Ini Daftarnya

Whats New
OJK Cabut Izin Usaha Paytren Aset Manajemen

OJK Cabut Izin Usaha Paytren Aset Manajemen

Whats New
Fluktuasi Bitcoin Sedang Tinggi, Investor Diminta Pahami Kondisi Pasar

Fluktuasi Bitcoin Sedang Tinggi, Investor Diminta Pahami Kondisi Pasar

Whats New
AXA Mandiri Cetak Laba Bersih Rp 1,33 Triliun Sepanjang 2023

AXA Mandiri Cetak Laba Bersih Rp 1,33 Triliun Sepanjang 2023

Whats New
Ada Momen Ramadhan, Penjualan Eceran Maret 2024 Melesat

Ada Momen Ramadhan, Penjualan Eceran Maret 2024 Melesat

Whats New
Menko Airlangga: Kemungkinan RI Resesi Hanya 1,5 Persen, Terendah di Dunia

Menko Airlangga: Kemungkinan RI Resesi Hanya 1,5 Persen, Terendah di Dunia

Whats New
Butuh Dana untuk Investasi, Adaro Minerals Absen Bagi Dividen Tahun Ini

Butuh Dana untuk Investasi, Adaro Minerals Absen Bagi Dividen Tahun Ini

Whats New
Ciri-ciri Atasan 'Toxic' dan Cara Menghadapinya

Ciri-ciri Atasan "Toxic" dan Cara Menghadapinya

Work Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke