Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Zilingo Kembangkan Teknologi hingga Perluas Bisnis di Sejumlah Negara

"Mengenai pendanaan terbaru kita, pendanaan ini kita gunakan untuk pengembangan teknologi, infrastruktur, dan perluasan bisnis," kata Ade ditemui di Jakarta Selatan, Selasa (19/2/2019).

Ade mengungkapkan, selain mengembangkan tiga aspek itu, Zilingo juga berencana membukan kantor operasional di beberapa negara. Sehingga dapat mengembangkan bisnis dan menjangaku konsumen secara lebih luas.

"Rencananya di tahun ini akan ada penambahan beberapa lokasi, beberapa negara lagi. Zilingo saat ini beroperasi di Filipina, Australia dan beberapa negara lagi," sebutnya.

Dia menjelaskan, secara khusus pada Indonesia, dana itu akan dipergunakan untuk peningkatakan kualitas produk-produk para penjual atau mitranya. Di samping, juga melakukan pengembangan segi teknologi dan sumber daya.

"Di Indonesia sendiri, kita juga akan gunakan pendanaan ini untuk peningkatan kualitas penjual-penjual kita. Bagaimana kita bisa membantu mereka untuk semakin meningkatkan bisnis mereka, bukan hanya secara lokal tapi juga bisa secara glonal," paparnya.

Selain itu, lanjut Ade, Zilingo juga berencana membuka toko offline untuk memberikan pelayanan tambahan kepada pelanggan, calon pelanggan, dan mitranya. Ini dinilai perlu dan penting disamping memberikan layanan secara online.

"Offline itu juga akan memberikan pelayanan untuk kepuasan tambahan pelanggan. Kita juga akan ada rencana untuk membuka offline store, cuma negaranya belum kita tentukan," ungkapnya.

Diberikan Kontan.co.id, Selasa (12/2/2019), platform marketplace Zilingo mendapatkan suntikan dana segar sebesar Rp 226 juta dollar AS dalam putaran pendaraan seri D. Dana segar tersebut diperoleh dari investor seperti Sequoia Capital, Temasek, Burda Principal Investments, Sofina, dana investasi dari Singapura-EDBI dan investor baru lainnya.

Pendanaan ini menambah panjang investasi yang telah diterima Zilingo semenjak berdiri resmi 2015. Pada 2018, perusahaan berhasil mendapatkan dana seri C sebesar Rp 54 juta dollar AS. Perolehan dana tersebut, membuat total pendanaan perusahaan yang terkumpulkan menjadi Rp 308 juta dollar AS.

https://ekonomi.kompas.com/read/2019/02/19/220600226/zilingo-kembangkan-teknologi-hingga-perluas-bisnis-di-sejumlah-negara

Terkini Lainnya

Menpan-RB Pastikan Seleksi CPNS 2024 Bebas Joki dan Titipan Pejabat, Ini Alasannya

Menpan-RB Pastikan Seleksi CPNS 2024 Bebas Joki dan Titipan Pejabat, Ini Alasannya

Whats New
Turkiye Hentikan Seluruh Ekspor dan Impor dengan Israel

Turkiye Hentikan Seluruh Ekspor dan Impor dengan Israel

Whats New
Blibli Hadirkan Promo May Day Dale 5.5, Ada Diskon hingga 90 Persen

Blibli Hadirkan Promo May Day Dale 5.5, Ada Diskon hingga 90 Persen

Spend Smart
Catat, Ini Aturan Naik Kereta bagi Ibu Hamil

Catat, Ini Aturan Naik Kereta bagi Ibu Hamil

Work Smart
Teguk Gandeng Aice Dongkrak Pasar Lokal, Targetkan Penjualan Es Krim 40 Persen

Teguk Gandeng Aice Dongkrak Pasar Lokal, Targetkan Penjualan Es Krim 40 Persen

Whats New
Modal Asing Masuk Lagi, Bos BI: Rupiah Bakal Menguat hingga Akhir Tahun

Modal Asing Masuk Lagi, Bos BI: Rupiah Bakal Menguat hingga Akhir Tahun

Whats New
BRImo Jadi 'Exclusive Mobile Banking Partner' di Ajang Spartan Race

BRImo Jadi "Exclusive Mobile Banking Partner" di Ajang Spartan Race

Whats New
Gelar Event “Elevating ESG Impact”, BMSG Lanjutkan Komitmen ESG Bank Mandiri di Mancanegara

Gelar Event “Elevating ESG Impact”, BMSG Lanjutkan Komitmen ESG Bank Mandiri di Mancanegara

Whats New
Telkom Bagi-bagi Dividen Rp 17,68 Triliun

Telkom Bagi-bagi Dividen Rp 17,68 Triliun

Whats New
Harga Minyak Mentah Indonesia Naik Jadi 87,61 Dollar AS, Ini Pendongkraknya

Harga Minyak Mentah Indonesia Naik Jadi 87,61 Dollar AS, Ini Pendongkraknya

Whats New
Aliran Modal Asing Akhirnya Kembali Masuk ke

Aliran Modal Asing Akhirnya Kembali Masuk ke

Whats New
Mantan Menkominfo Rudiantara Jadi Komisaris Utama DANA

Mantan Menkominfo Rudiantara Jadi Komisaris Utama DANA

Whats New
Ombudsman Minta Seleksi CASN Diundur Setelah Pilkada, MenPAN-RB: Tidak Mungkin Ditunda

Ombudsman Minta Seleksi CASN Diundur Setelah Pilkada, MenPAN-RB: Tidak Mungkin Ditunda

Whats New
IHSG Ditutup Naik 0,24 Persen, Rupiah Lanjutkan Penguatan

IHSG Ditutup Naik 0,24 Persen, Rupiah Lanjutkan Penguatan

Whats New
Temui Pemda Klungkung, Kemenkop UKM Pastikan Tak Ada Pembatasan Jam Operasional Warung Kelontong

Temui Pemda Klungkung, Kemenkop UKM Pastikan Tak Ada Pembatasan Jam Operasional Warung Kelontong

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke