Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Investasi Pertama Anak Muda: Reksa Dana, Saham atau Properti?

Kompas.com - 30/10/2017, 05:00 WIB

Anda bisa menimbang opsi “menabung saham” dengan mengalokasikan dana khusus setiap bulan untuk membeli saham tertentu. Dengan begitu, Anda dapat menjaga kedisiplinan berinvestasi.

3. Properti

Membeli properti sekilas mungkin terdengar terlalu mahal bagi anak muda yang notabene penghasilannya masih belum tinggi.

Walau begitu, bukan berarti mustahil bagi anak muda memulai investasi properti. Anda bisa memulai investasi properti dengan memanfaatkan KPR dari bank.

PR yang harus Anda lakukan adalah menyiapkan uang muka terlebih dahulu agar dapat mendapatkan KPR.

Nah, cicilan yang Anda bayarkan kelak untuk aset berupa properti tersebut dapat dianggap sebagai bentuk investasi.

Pasalnya, harga properti dalam jangka panjang kemungkinan besar akan terus melejit sehingga bila dijual kelak, Anda bisa menikmati capital gain yang menguntungkan.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com