Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Aplikasi Transportasi Umum di Jakarta yang Wajib Anda Download

Kompas.com - 30/11/2017, 19:00 WIB

Waktu real time kedatangan kendaraan juga dapat dipantau melalui aplikasi ini.

Jadwal dan rute transportasi umum, di antaranya TransJakarta, tetap dapat diakses walaupun tidak sedang terkoneksi Internet.

Namun dalam aplikasi ini Anda tidak dapat menemukan informasi terkait tarif angkutannya.

Uber, Gojek, Grab

Ketiga aplikasi ini akan membantu Anda beralih dari transportasi umum ke tempat tujuan dengan waktu yang lebih singkat.

Para ojek online akan sangat dibutuhkan jika sewaktu terjadi kemacetan parah di jalur tertentu atau terjadi gangguan transportasi umum seperti kereta anjlok.

Anda bisa melanjutkan perjalanan dalam kondisi darurat bersama para ojek online dengan aplikasi GoJek, Grab, dan Uber.

Jangan lupa memanfaatkan aplikasi pembayaran yang disediakan seperti GoPay dan GrabPay agar Anda mendapatkan potongan tarif hingga 30 persen dari tarif biasa.

Moovit

Aplikasi yang hanya tersedia di iOs (Apple smartphone) ini bisa memberikan pilihan rute terbaik, rute terdekat ke tempat tujuan, dan waktu kedatatangan secara real time.

Moovit mengklaim akan memberikan kontrol penuh atas perjalananmu sehingga Anda bisa tenang saat menggunakan transportasi umum.

Karena transportasi umum selalu tidak dapat diprediksi, Moovit terus memperbaharui info-info baru saat operator mengubah jadwal atau layanan.

Dengan begitu Anda tidak akan terhenti di stasiun yang tutup atau menunggu bis yang tidak akan datang.

Fitur panduan Live dengan notifikasi saat turun akan memandu Anda selangkah demi selangkah secara real-time saat Anda bepergian.

Ketahui tepatnya tujuan Anda berjalan, berapa lama (atau berapa cepat) Anda menunggu, dan berapa pemberhentian yang tersisa.

Halaman Berikutnya
Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com