Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terlilit Utang Kartu Kredit? Terapkan Cara ini

Kompas.com - 31/01/2019, 07:04 WIB
Erlangga Djumena

Editor

Selain itu, konsultan juga akan menghitung besarnya tagihan beserta suku bunga yang dibebankan sehingga dapat menginformasikan berapa dana yang harus ditabung per bulannya agar dapat melunasi utang tersebut.

4. Transfer Utang

Transfer utang dikenal juga dengan sebutan balance transfer. Tips ini dilakukan dengan cara mengajukan kartu kredit baru kemudian mentransfer tagihan yang ada pada kartu kredit lama.
Tujuannya, tentu saja agar Anda dapat melunasi utang dengan bunga yang lebih kecil. Pihak bank biasanya menawarkan suku bunga yang bervariasi dan kompetitif pada beberapa bulan pertama.

Nah, pemindahan tagihan dapat dikatakan sebagai upaya pelunasan utang yang memanfaatkan suku bunga rendah pada kartu kredit yang baru tersebut.

Walaupun cara ini dinilai efektif, konsekuensi penggunaan balance transfer biasanya membuat pengguna tidak dapat menggunakan kartu kreditnya hingga utangnya lunas. Oleh karena itu, pikirkan dengan matang segala langkah yang Anda ambil untuk melunasi utang kredit.

Artikel ini merupakan kerja sama antara Kompas.com dan Cermati.com. Isi artikel di luar tanggung jawab Kompas.com

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com