Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Cara Panasonic Dukung Industri Kreatif

Kompas.com - 01/12/2018, 18:28 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Panasonic Gobel Indonesia menyatakan dukungannya terhadap industri kreatif nasional. Ini diwujudkan dengan kolaborasi kreativitas dan kecantikan pada ajang Panasonic Gobel Awards (PGA).

Dengan mengusung tema "Color Of Indonesia", PGA menghadirkan sentuhan Young, Modern, Energize, dan Powerful, berkolaborasi dengan Never Too Lavish (NTL), sebutan bagi seniman muda Indonesia berbakat.

“Panasonic Gobel Indonesia terus berkomitmen untuk memberikan dukungan untuk industri kreatif di Indonesia melalui perhelatan Panasonic Gobel Awards," kata Seigo Saifu, President Director PT Panasonic Gobel Indonesia dalam pernyataannya, Sabtu (1/12/2018).

Saifu mengungkapkan, industri pertelevisian Indonesia dipenuhi dengan begitu banyak balutan kreativitas dan warna tak terbatas. Ini tervisualisasikan dalam stasiun televisi, mulai dari budaya, berita, musik, seni, dan ragam konten kreatif lainnya.

Baca juga: Panasonic Bikin Kacamata Kuda Elektronik untuk Pekerja Kantoran

"Hal tersebut layak untuk diapresiasi sekaligus sebagai bentuk nyata komitmen Panasonic dalam memberikan dukungan pada Industri pertelevisian di Indonesia," sebut Saifu.

Head of Corporate Communication Panasonic Gobel Indonesia Viya Arsawireja, mengatakan tahun ini PGA menghadirkan kolaborasi dengan Panasonic Beauty yang memiliki target pasar dan audiens yang sama.

"Kami berharap kolaborasi ini dapat menambah kreativitas dan menjadi strategi untuk meningkatkan brand exposure," tutur Viya.

Tak hanya itu, Panasonic juga mengadakan program amal nekerja sama dengan Kick Andy Foundation untuk memberikan kontribusi di dunia pendidikan khususnya di bidang kecantikan.

Baca juga: Brexit, Panasonic Pindahkan Kantor dari Inggris ke Belanda

"Untuk ke depannya, setiap penjualan Hair Dryer EH-NA98 (30 November 2018 – Maret 2019) kami menyumbangkan Rp 100.000 per set untuk terus memberikan kontribusi untuk hidup lebih baik," jelas dia.

Kolaborasi antara kreativitas dengan kecantikan juga diwujudkan dalam bentuk peluncuran produk baru Panasonic Hairdryer EH-NA98 untuk memberikan solusi perawatan kecantikan untuk masyarakat Indonesia. Panasonic Hairdryer EH-NA98 dilengkapi dengan nanoeTM dan Double Mineral yang memberikan perawatan total untuk rambut, kulit kepala, dan bahkan wajah.

Hairdryer ini bukan hanya berfungsi sebagai pengering rambut saja, melainkan sebagai produk perawatan rambut secara menyeluruh.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penerimaan Pajak Konsumsi Terkontraksi 16,1 Persen

Penerimaan Pajak Konsumsi Terkontraksi 16,1 Persen

Whats New
Catat, 7 Strategi Punya Rumah untuk Milenial dan Gen Z

Catat, 7 Strategi Punya Rumah untuk Milenial dan Gen Z

Earn Smart
Simak 8 Tips Menabung untuk Beli Rumah

Simak 8 Tips Menabung untuk Beli Rumah

Earn Smart
Melalui Transportasi Laut, Kemenhub Berupaya Wujudkan Konektivitas di Indonesia Timur

Melalui Transportasi Laut, Kemenhub Berupaya Wujudkan Konektivitas di Indonesia Timur

Whats New
Status 17 Bandara Internasional Dihapus, INACA Ungkap Sederet Manfaatnya untuk Penerbangan Nasional

Status 17 Bandara Internasional Dihapus, INACA Ungkap Sederet Manfaatnya untuk Penerbangan Nasional

Whats New
1 Lot Berapa Lembar Saham? Ini Perhitungan Mudahnya

1 Lot Berapa Lembar Saham? Ini Perhitungan Mudahnya

Spend Smart
Jumlah Bandara Internasional Dipangkas, InJourney Airports: Banyak yang Tidak Efisien

Jumlah Bandara Internasional Dipangkas, InJourney Airports: Banyak yang Tidak Efisien

Whats New
Usai Gempa Garut, Pertamina Pastikan SPBU hingga Pangkalan Elpiji di Jabar Aman

Usai Gempa Garut, Pertamina Pastikan SPBU hingga Pangkalan Elpiji di Jabar Aman

Whats New
Kemenkop-UKM Tegaskan Tidak Melarang Warung Madura Beroperasi 24 Jam

Kemenkop-UKM Tegaskan Tidak Melarang Warung Madura Beroperasi 24 Jam

Whats New
BTN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Simak Kualifikasinya

BTN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Simak Kualifikasinya

Work Smart
Ada Gempa Garut, Kereta Cepat Whoosh Tetap Beroperasi Normal

Ada Gempa Garut, Kereta Cepat Whoosh Tetap Beroperasi Normal

Whats New
Akhirnya, Bea Cukai Bebaskan Bea Masuk Alat Belajar SLB yang Tertahan Sejak 2022

Akhirnya, Bea Cukai Bebaskan Bea Masuk Alat Belajar SLB yang Tertahan Sejak 2022

Whats New
Sri Mulyani Minta Ditjen Bea Cukai Perbaiki Layanan Usai 3 Keluhan Terkait Pelayanan Viral di Medsos

Sri Mulyani Minta Ditjen Bea Cukai Perbaiki Layanan Usai 3 Keluhan Terkait Pelayanan Viral di Medsos

Whats New
Menuju Indonesia Emas 2045, Pelaku Usaha Butuh Solusi Manajemen SDM yang Terdigitalisasi

Menuju Indonesia Emas 2045, Pelaku Usaha Butuh Solusi Manajemen SDM yang Terdigitalisasi

Whats New
Jadi Sorotan, Ini 3 Keluhan Warganet soal Bea Cukai yang Viral Pekan Ini

Jadi Sorotan, Ini 3 Keluhan Warganet soal Bea Cukai yang Viral Pekan Ini

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com