Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Analis: Investor Tak Terlalu Peduli dengan Perang Dagang Trump

Kompas.com - 26/03/2018, 11:28 WIB
Erlangga Djumena

Editor

Sumber

JAKARTA, KOMPAS.comInvestor pasar saham dinilai tidak terlalu terpengaruh oleh potensi perang dagang antara Amerika Serikat dengan China.

Kepala Riset Mirae Asset Sekuritas Taye Shim mengatakan, pasar global memang mengalami penurunan yang menyakitkan. Tak terkecuali Indonesia. Namun dia melihat bahwa tarikan gravitasi relatif lemah untuk pasar Indonesia.

“Selain itu, interpretasi kami tentang indikator pasar baru-baru ini memberi tahu kita bahwa investor tidak terlalu peduli dengan ancaman perdagangan dari Presiden Trump,” kata Taye eperti dikutip dari Kontan.co.id, Senin (26/3).

Saat ini pasar saham memang masih berada dalam tekanan. Berdasarkan data RTI, Dow Jones Industrial Average tergerus 4,38 persen dalam sepekan hingga 23 Maret 2018. Sementara Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Senin pagi ini dibuka turun 0,51 persen ke 6.178,72 poin.

Baca juga: Ekonom dan Pemimpin Bisnis Cemaskan Perang Dagang AS-China

Dia menilai Indonesia juga relatif terisolasi dari gemuruh eksternal, meski gejolak pasar yang lebih besar karena ketegangan perdagangan antara AS dan China memang ada.

“Namun, kami sangat yakin bahwa ekonomi emerging market termasuk Indonesia cenderung relatif terisolasi dari ketidakpastian perdagangan,” ujar dia. (Ghina Ghaliya Quddus)

Berita ini sudah tayang di Kontan.co.di dengan judul Investor tidak terlalu peduli dengan perang dagang AS vs China


Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

ByteDance Ogah Jual TikTok ke AS, Pilih Tutup Aplikasi

ByteDance Ogah Jual TikTok ke AS, Pilih Tutup Aplikasi

Whats New
KKP Tangkap Kapal Malaysia yang Curi Ikan di Selat Malaka

KKP Tangkap Kapal Malaysia yang Curi Ikan di Selat Malaka

Whats New
Soal Denda Sepatu Rp 24,7 Juta, Dirjen Bea Cukai: Sudah Sesuai Ketentuan...

Soal Denda Sepatu Rp 24,7 Juta, Dirjen Bea Cukai: Sudah Sesuai Ketentuan...

Whats New
Permintaan 'Seafood' Global Tinggi jadi Peluang Aruna Perkuat Bisnis

Permintaan "Seafood" Global Tinggi jadi Peluang Aruna Perkuat Bisnis

Whats New
BFI Finance Cetak Laba Bersih Rp 361,4 Miliar pada Kuartal I-2024

BFI Finance Cetak Laba Bersih Rp 361,4 Miliar pada Kuartal I-2024

Whats New
Blue Bird Luncurkan Layanan Taksi untuk Difabel dan Lansia, Ada Fitur Kursi Khusus

Blue Bird Luncurkan Layanan Taksi untuk Difabel dan Lansia, Ada Fitur Kursi Khusus

Whats New
Melihat Peluang Industri Digital Dibalik Kolaborasi TikTok Shop dan Tokopedia

Melihat Peluang Industri Digital Dibalik Kolaborasi TikTok Shop dan Tokopedia

Whats New
Walau Kas Negara Masih Surplus, Pemerintah Sudah Tarik Utang Baru Rp 104,7 Triliun Buat Pembiayaan

Walau Kas Negara Masih Surplus, Pemerintah Sudah Tarik Utang Baru Rp 104,7 Triliun Buat Pembiayaan

Whats New
Manuver KAI Memohon ke Pemerintah Ringankan Beban Utang Kereta Cepat

Manuver KAI Memohon ke Pemerintah Ringankan Beban Utang Kereta Cepat

Whats New
Persaingan Usaha Pelik, Pakar Hukum Sebut Program Penyuluh Kemitraan Solusi yang Tepat

Persaingan Usaha Pelik, Pakar Hukum Sebut Program Penyuluh Kemitraan Solusi yang Tepat

Whats New
Bulog: Imbas Rupiah Melemah, Biaya Impor Beras dan Jagung Naik

Bulog: Imbas Rupiah Melemah, Biaya Impor Beras dan Jagung Naik

Whats New
Harga Emas Terbaru 18 April 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 18 April 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Harga Bahan Pokok Jumat 26 April 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Harga Bahan Pokok Jumat 26 April 2024, Harga Ikan Tongkol Naik

Whats New
Bulog Siap Beli Padi yang Dikembangkan China-RI di Kalteng

Bulog Siap Beli Padi yang Dikembangkan China-RI di Kalteng

Whats New
Kemenkop-UKM Imbau Warung Madura Taati Aturan Pemda

Kemenkop-UKM Imbau Warung Madura Taati Aturan Pemda

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com