Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 29/03/2018, 15:46 WIB

KOMPAS.com - Arus perkembangan bisnis mengalami peningkatan yang cukup tajam saat ini. Kondisi ini diibaratkan “mati satu tumbuh seribu”. Saat satu bisnis mengalami kebangkrutan, bisnis yang bergerak di bidang yang sama mulai bermunculan ke permukaan.

Perkembangan di dunia bisnis harusnya disambut dengan baik karena secara tidak langsung akan memperluas lapangan pekerjaan di tanah air. Di sisi lain, cadangan kas negara juga akan bertambah.

Namun, para pebisnis sering kali menjadi takut karena perkembangan bisnis menimbulkan persaingan yang cukup ketat, terutama untuk bisnis yang bergerak di bidang yang sama.

Ada kalanya bisnis juga menjadi stuck alias terhenti secara tiba-tiba. Agar bisnis makin berkembang, lakukan tips-tips berikut ini.

Baca juga : Tips Bisnis Di Tahun Monyet Api

1. Melakukan Pengukuran Kinerja Setiap Tahun

Perkembangan bisnis dapat diketahui dengan cara menilai bisnis secara keseluruhan. Mulai dari unit manajemen, produksi, keuangan, hingga pemasaran. Semuanya harus dikoreksi secara menyeluruh untuk mengetahui ukuran kinerja yang sudah dilakukan selama periode tertentu.

Penilaian atau pengukuran kinerja bisa dijadikan sebagai pedoman untuk memperbaiki performa perusahaan di masa yang akan datang. Dengan begitu, grafik pertumbuhan perusahaan bergerak ke arah positif setiap tahun.

2. Membentuk Tim Kerja yang Baik

Di balik bisnis yang sukses, terdapat pelaku bisnis yang sukses pula. Para pelaku bisnis tidak hanya manajer atau CEO, tapi juga para karyawan. Pertumbuhan bisnis dimotori kedua belah pihak yang memiliki aspek kerja yang berbeda-beda.

Meskipun manajer dan karyawan memiliki jenjang karier yang berbeda, keduanya harus mampu bekerja secara tim untuk menciptakan keserasian kerja.

Baca juga : Sukses Berbisnis Pisang Goreng Madu, Bu Nanik Umrahkan Para Pegawainya

 

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+