Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mudik Lebaran, Trafik Penumpang Bandara AP I Tumbuh 10,24 Persen

Kompas.com - 14/06/2018, 15:13 WIB
Ambaranie Nadia Kemala Movanita ,
Kurniasih Budi

Tim Redaksi

H-2 Lebaran


Pada H-2, trafik penumpang di 13 bandara Angkasa Pura I sebanyak 302.978 orang. Angka tersebut tumbuh 0,06 persen dari 302.800 orang pada H-2 Lebaran 2017.

Trafik penumpang tertinggi pada H-2 terjadi di Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai Bali yang mencapai 73.760 orang. Kenaikannya sebesar 5,31 persen dari 70.044 orang pada H-2 Lebaran 2017.

Sedangkan trafik penumpang tertinggi kedua terjadi di Bandara Internasional Juanda Surabaya dengan total penumpang sebanyak 67.460 orang. Angkanya turun 3,93 persen dari 70.217 orang pada H-2 Lebaran 2017.

Trafik penumpang tertinggi ketiga terjadi di Bandara Internasional Sultan Hasanuddin Makassar yang jumlahnya sebanyak 39.486 orang. Angkanya turun 2,27 persen dari 40.402 orang pada H-2 Lebaran 2017.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com