Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Politisi PDI-P Tantang Caleg Buka-bukaan SPT Pajak

Kompas.com - 13/09/2018, 17:20 WIB
Ambaranie Nadia Kemala Movanita ,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Politisi PDI Perjuangan Eva Sundari mendorong para calon anggota legislatif untuk berani membuka Surat Pemberitahuan Pajak dalam lima tahun terakhir. Hal tersebut dianggap sebagai salah satu indikator akuntabilitas caleg tersebut dalam ketaatan membayar pajak.

"Saya sih setuju buat ukuran bahwa para caleg harus berani buka SPT-nya," ujar Eva dalam diskusi di Jakarta, Kamis (13/9/2018).

Hanya saja, dalam Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) untuk Pemilihan Legislatif, para caleg tidak diwajibkan untuk menyerahkan laporan pajak tahunannya. Berbeda dengan aturan KPU yang mengatur bahwa Calon presiden dan wakilnya serta calon kepala daerah dan wakilnya harus melampirkan SPT dalam kurun lima tahun terakhir. Eva mendorong agar aturan yang sama juga berlaku untuk caleg.

"Gagasannya, caleg pro pada akuntabilitas. Termasuk antikorupsi dan taat pajak," kata Eva.

"Kalau tidak ada PKPU akn sulit ditaati," lanjut dia.

Eva mengaku siap jika diminta membeberkan laporan SPT-nya kaena ia yakin pajak yang ia bayarkan sesuai dengan pendapatannya sebagai anggota legislatif saat ini. Apalagi ia tidak memiliki projek sampingan di saat anggota dewan lainnya banyak yang berprofesi lain dan memiliki pendapatan tambahan.

Publikasi SPT tersebut, kata Eva, bagus juga sebagai pengawal kode etik anggota dewan di mana mereka tidak memiliki profesi ganda.

"Salah satu argumen dorong supaya anggota DPR berani buka SPT, sudah ada aturannya dalam kode etik. Tapi eksekusinya tidak ada," kata Eva.

Namun, Eva menyayangkan bahwa mempublikasikan SPT bukan suatu kewajiban di Indonesia. Bahkan di negara-negara lain pun tak ada kewajiban yang mengikat, kecuali kerelaan calon anggota legislatif itu sendiri.

Pengamat pajak Darussalam mengatakan, SPT sifatnya rahasia dan dijamin undang-undnag. Meski tak ada kewajiban untuk mempublikaiskan SPT pajak, namun seseorang diperbolehkan terbuka soal surat tersebut.

Salah satu contohnya, di Amerika Serikat, capres-capres di sana secara sukarela memperlihatkan la;oran pajak mereka ke publik. Dengan demikian diketahui seberapa besar pendapatan mereka berikut pajak yang dibayarkan.

Namun, Darussalam menegaskan bahwa keterbukaan SPT pajak bukan jaminan seseorang akan dipilih rakyat.

"Di zaman Trump, dia tidak mau membuka. Tapi dia menang. Itu di negara maju loh, gimana di negara kita. Takutnya kita sudah buka-bukaan, tapi tidak dipilih juga," kata dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Survei BI: Kebutuhan Pembiayaan Korporasi pada Kuartal I-2024 Meningkat

Survei BI: Kebutuhan Pembiayaan Korporasi pada Kuartal I-2024 Meningkat

Whats New
Stranas Bisnis dan HAM, Upaya Pemerintah Lindungi Pekerja dalam Praktik Bisnis

Stranas Bisnis dan HAM, Upaya Pemerintah Lindungi Pekerja dalam Praktik Bisnis

Whats New
Soal Boks Mainan Megatron 'Influencer' Rusak, Ini Penjelasan Bea Cukai dan DHL

Soal Boks Mainan Megatron "Influencer" Rusak, Ini Penjelasan Bea Cukai dan DHL

Whats New
Kredit Bank Jatim Naik 18,7 Persen Sepanjang Kuartal I-2024

Kredit Bank Jatim Naik 18,7 Persen Sepanjang Kuartal I-2024

Whats New
Menteri Trenggono Akui Sulit Cegah Penyelundupan Benih Lobster

Menteri Trenggono Akui Sulit Cegah Penyelundupan Benih Lobster

Whats New
Ormas Bakal Bisa Kelola Izin Tambang, Ini Alasan Bahlil

Ormas Bakal Bisa Kelola Izin Tambang, Ini Alasan Bahlil

Whats New
TRIS Bakal Bagikan Dividen Final, Simak Besarannya

TRIS Bakal Bagikan Dividen Final, Simak Besarannya

Whats New
Kenaikan BI Rate Tak Beri Dampak Langsung ke Industri Fintech Lending

Kenaikan BI Rate Tak Beri Dampak Langsung ke Industri Fintech Lending

Whats New
Menteri Trenggono Ungkap Ada 5 Perusaahan Vietnam yang Tertarik Investasi Benur

Menteri Trenggono Ungkap Ada 5 Perusaahan Vietnam yang Tertarik Investasi Benur

Whats New
Stagwell Tambahkan Leverate Group ke Program Global Affiliate

Stagwell Tambahkan Leverate Group ke Program Global Affiliate

Whats New
Tertahan Sejak 2022, Bea Cukai Akhirnya Serahkan Alat Belajar SLB ke Pihak Sekolah

Tertahan Sejak 2022, Bea Cukai Akhirnya Serahkan Alat Belajar SLB ke Pihak Sekolah

Whats New
BI Beberkan Perbedaan Kondisi Ekonomi Saat Ini dengan Krisis 1998

BI Beberkan Perbedaan Kondisi Ekonomi Saat Ini dengan Krisis 1998

Whats New
Kemenperin: Indeks Kepercayaan Industri April Melambat Jadi 52,30

Kemenperin: Indeks Kepercayaan Industri April Melambat Jadi 52,30

Whats New
Intip 'Modern'-nya Pasar Tradisional Lebak Budi di Lampung, Usai Tawar Menawar Bayarnya Pakai QRIS

Intip "Modern"-nya Pasar Tradisional Lebak Budi di Lampung, Usai Tawar Menawar Bayarnya Pakai QRIS

Whats New
IHSG Ditutup Menguat 119 Poin, Rupiah Masih Lesu

IHSG Ditutup Menguat 119 Poin, Rupiah Masih Lesu

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com